Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN RASA NYAMAN (NYERI AKUT) PADA PASIEN POST OPERASI KOLELITIASIS DENGAN TINDAKAN AROMA TERAPI LEMON DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PROVINSI BANTEN

JUMIYATI, JUMIYATI (2022) ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN RASA NYAMAN (NYERI AKUT) PADA PASIEN POST OPERASI KOLELITIASIS DENGAN TINDAKAN AROMA TERAPI LEMON DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PROVINSI BANTEN. D3 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text
cover- daftar isi KTI.pdf

Download (551kB)
[img] Text
BAB 1 KTI FIX.pdf

Download (123kB)
[img] Text
BAB 2 KTI FIX.pdf

Download (382kB)
[img] Text
BAB 3 KTI FIX.pdf

Download (166kB)
[img] Text
BAB 4 KTI FIX.pdf

Download (286kB)
[img] Text
BAB 5 FIX.pdf

Download (148kB)
[img] Text
daftar pustaka FIX.pdf

Download (146kB)
[img] Text
Lampiran KTI jumiyati.pdf

Download (1MB)

Abstract

Cholelithiasis it’s a disease with gallstones in the gallbladder or bile ducts or both of them. Clinical complaints who often seen is painful in upper right stomach, epigastric pain, fever, nausea and vomiting. the majority of the Cholelithiasis is asymptomatic, so when the check up has been done the surgery must be done immediately, post-surgery the patient will experience pain in the surgical wound so pain management is needed to reduce pain. the method who’ve been implemented study cases is nursing care approach includes assessment, nursing problems, intervention, implementation, evaluation. This case study was conducted on 2 (two) postoperative cholecystectomy patients with acute pain After nursing care has been carried out with nursing interventions in the form of non-pharmacological pain management: therapy with lemon scent that can be done to treat the intensity of pain and axiety for Cholelithiasis patient. One of the substances contained in lemon is linalool, which is useful for stabilizing nerves, so it can have a calming effect for anyone who inhales it. The aroma of lemon therapy is captured by receptors in the nose, then provides further information in the brain which controls emotions and memory and provides information to the hypothalamus which is a regulator of the body's internal systems, systems and reactions to pain (Hale, 2015). This intervention proved to be effective and there was a gradual decrease in the pain scale because acute pain problems could not be overcome in a short time. Keywords : Cholelithiasis, Pain, Therapy Of a Lemon Scent

Item Type: Thesis (D3)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorSUYATNO, ENDI202002032152
Thesis advisorRUSTIAWATI, EPI197811042005022001
Additional Information: ABSTRAK Kolelitiasis yaitu penyakit yang terdapat batu empedu di dalam kandung empedu atau saluran empedu atau kedua duanya. Keluhan klinis yang sering ditemukan adalah nyeri pada perut kanan atas, nyeri epigastrium, demam, mual dan muntah. Sebagian besar penderita Kolelitiasis bersifat asimtomatik, sehingga ketika dilakukan pemeriksaan sudah harus segera dilakukan pembedahan, pasca pembedahan pasien akan mengalami nyeri pada luka operasi sehingga dibutuhkan manajemen nyeri untuk mengurangi rasa nyeri. Metode yang digunakan dalam studi kasus ini adalah pendekatan asuhan keperawatan meliputi pengkajian, masalah keperawatan, intervensi, implementasi, evaluasi. Studi kasus ini dilakukan pada 2 (dua) pasien post operasi kolesistektomi dengan nyeri akut. Setelah dilakukan asuhan keperawatan dengan intervensi keperawatan yang berupa manajemen nyeri non farmakologi: aromaterapi lemon yang dapat dilakukan untuk menurunkan intensitas nyeri dan cemas pada pasien Kolelitiasis. Zat yang terkandung dalam lemon salah satunya adalah linalool yang berguna untuk menstabilkan syaraf, sehingga bisa menimbulkan efek tenang bagi siapapun yang menghirupnya. Aromaterapi lemon ditangkap oleh reseptor di hidung, kemudian memberikan informasi lebih jauh di otak yang mengontrol emosi dan memori serta memberikan informasi ke hipotalamus yang merupakan pengatur sistem internal tubuh, sistem dan reaksi terhadap nyeri (Hale, 2015). Intervensi ini terbukti efektif dan terdapat penurunan skala nyeri secara bertahap dikarenakan masalah nyeri akut tidak dapat diatasi dalam waktu singkat. Kata Kunci : Kolelitiasis, Nyeri, Aroma Terapi Lemon
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
R Medicine > RT Nursing
Divisions: 07-Fakultas Kedokteran
07-Fakultas Kedokteran > 14401-Prodi Keperawatan D3
Depositing User: mrs Jumiyati Jumiyati
Date Deposited: 30 Jul 2022 21:32
Last Modified: 30 Jul 2022 21:32
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/14976

Actions (login required)

View Item View Item