Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

Pengaruh Tiga Variasi Tipe Perekat Labur dan Penggunaan Pasak Horisontal pada Jarak 15 Cm Terhadap Kuat Geser Balok Bambu Laminasi

APRILIAN, RIFQI (2018) Pengaruh Tiga Variasi Tipe Perekat Labur dan Penggunaan Pasak Horisontal pada Jarak 15 Cm Terhadap Kuat Geser Balok Bambu Laminasi. S1 thesis, Fakultas Teknik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text (Fulltext)
Skripsi Rifqi Aprilian (3336122666).pdf

Download (4MB)

Abstract

enggunaan balok bambu laminasi menjadi alternatif sebagai salah satu unsur bahan bangunan. Teknik laminasi seperti ini mampu digunakan untuk membentuk bahan bangunan yang digunakan sebagai bahan konstruksi dalam ukuran besar. Penelitian–penelitian sebelumnya telah banyak mengulas kekuatan balok bambu laminasi, tipe keruntuhan dan pola retak. Beberapa pengujian terhadap kuat geser dengan penggunaan perekat labur 50MDGL, mengakibatkan patahan secara parsial atau patahan geser antar material bambu dan bukan terjadi pada perekat. Penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui pengaruh penggunaan 3 variasi tipe perekat pada balok bambu laminasi terhadap kuat geser. Perbandingan ukuran balok antara tinggi dan lebarnya adalah dua banding satu yang berukuran (120 mm x 60 mm).sebelumnya bambu bulat itu nantinya akan Selanjutnya diuji kekuatan balok terhadap kapasitas geser dengan variasi tipe perekat Fox, Ligno dan Rajawali. Untuk bambu laminasi tanpa menggunakan kulit luar bambu pada permukaan balok serta menggunakan jumlah perekat labur 50MDGL. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak ada perbedaan kekuatan geser yang signifikan diantara ketiga variasi tipe perekat. Kekuatan Balok tertinggi adalah benda uji 50MDGL Ligno dengan nilai beban 24,4 KN dengan lendutan sebesar 41,5 mm. Tegangan geser rata-rata balok laminasi yang didapat adalah 5,49-6,66 dan 4,58 Mpa. kekuatan ini masih lebih besar dari kekuatan balok kayu pada umumnya dimana tegangan geser kayu kuat kelas II 1,25 Mpa.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorDarwis, ZulmahdiUNSPECIFIED
Thesis advisorBagus, Hendrian budiUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: kapasitas geser, variasi jarak pasak, bambu petung
Subjects: Q Science > Q Science (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: 03-Fakultas Teknik > 22201-Jurusan Teknik Sipil
Depositing User: Perpustakaan FT
Date Deposited: 24 Jun 2024 15:44
Last Modified: 24 Jun 2024 15:44
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/36690

Actions (login required)

View Item View Item