Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

KARAKTERISASI MORFOLOGI TIGA GALUR CALON VARIETAS UNGGUL MELON (Cucumis melo L.) DI CILEGON

Anggraini, Putri (2024) KARAKTERISASI MORFOLOGI TIGA GALUR CALON VARIETAS UNGGUL MELON (Cucumis melo L.) DI CILEGON. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text (SKRIPSI)
Putri Anggraini_4442200044_Fulltext.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text
Putri Anggraini_4442200044_01.pdf
Restricted to Registered users only

Download (624kB)
[img] Text
Putri Anggraini_4442200044_02.pdf
Restricted to Registered users only

Download (202kB)
[img] Text
Putri Anggraini_4442200044_03.pdf
Restricted to Registered users only

Download (380kB)
[img] Text
Putri Anggraini_4442200044_04.pdf
Restricted to Registered users only

Download (940kB)
[img] Text
Putri Anggraini_4442200044_05.pdf
Restricted to Registered users only

Download (132kB)
[img] Text
Putri Anggraini_4442200044_Ref.pdf
Restricted to Registered users only

Download (196kB)
[img] Text
Putri Anggraini_4442200044_Lamp.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Melon (Cucumis melo L.) is a type of horticultural fruit plant that belongs to the pumpkin family or the Cucurbitaceae family. Melon production is quite fluctuating due to the challenging cultivation of melon plants, which are also easily attacked by pests and diseases. Melon requires optimal cultivation, proper environmental conditions, and superior melon seeds. This research aims to determine the morphological appearance and uniformity of characteristics in the vegetative to early generative phase of each melon strain (Cucumis melo L.) compared with two comparison varieties. This research took place at Karangtengah Pabean Village, Purwakarta district, Cilegon City. This research used a non-factorial Randomized Block Design, consisting of five strains as treatments, namely UT4, UT5, UT6, Alisha F1, and Kinanti F1. There were five replications, and each strain was planted with 10 plants per replication, resulting in a total of 250 plants observed. The parameters observed were leaf shape, leaf lobe shape, leaf color, stem color, male and female flower crown color, leaf length and width, stem diameter, male flower crown length and width, male flower peduncle length, female flower crown length and width, female flower peduncle length, and female flower ovary length. The results of this research on qualitative parameters show uniformity in each strain. Result showed that There are significant differences in the parameters of stem diameter, male flower peduncle length, and female flower crown length and width.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorMILLAH, ZAHRATUL197712192003122001
Thesis advisorSULISTYORINI, ENDANG198508152020122003
Additional Information: Melon (Cucumis melo L) merupakan tanaman hortikultura jenis buah yang termasuk kedalam suku labu-labuan atau satu famili Cucurbitaceae. Masyarakat sangat menyukai buah melon karena rasanya yang manis, mengandung banyak air, dan memiliki warna yang beragam. Produksi buah melon cukup fluktuatif yang disebabkan oleh budidaya tanaman melon yang cukup sulit. Selain itu tanaman melon juga mudah terserang hama dan penyakit. Dengan demikian, budidaya tanaman melon membutuhkan perawatan yang optimal dan kondisi lingkungan yang tepat, serta bibit melon yang unggul. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penampilan morfologi dan keseragaman karakteristik pada fase vegetatif hingga generatif awal dari masingmasing galur melon (Cucumis melo L.) yang dibandingkan dengan dua varietas pembanding. Penelitian ini bertempat di Desa Karangtengah Pabean, Kelurahan Purwakarta, Kota Cilegon. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok non faktorial. Faktor pertama adalah galur yang terdiri dari 5 galur, yaitu UT4, UT5, UT6, Alisha F1 dan Kinanti F1. Terdapat 5 ulangan dan masing-masing galur ditanam sebanyak 10 tanaman pada setiap ulangan. Sehingga total 3 galur melon yang diuji akan ditanam sebanyak 150 tanaman dan 100 tanaman varietas pembanding. Total tanaman yang diamati sebanyak 250 tanaman. Parameter yang diamati adalah bentuk daun, bentuk lobus daun, bentuk cuping daun, warna daun, warna batang, warna mahkota bunga jantan, warna mahkota bunga betina, panjang daun, lebar daun, diameter batang, panjang mahkota bunga jantan, lebar mahkota bunga jantan, panjang peduncle bunga jantan, panjang mahkota bunga betina, lebar mahkota bunga betina, panjang peduncle bunga betina dan panjang ovary bunga betina. Hasil penelitian ini pada parameter kuliatatif menunjukkan keseragaman pada masing-masing galur. Pada parameter kuantitatif terdapat hasil yang berbeda nyata pada parameter diameter batang, panjang peduncle bunga jantan, panjang mahkota bunga betina dan lebar mahkota bunga betina.
Uncontrolled Keywords: Melon, Strain, Vegetative, Uniformity, Characteristics.
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: 04-Fakultas Pertanian
04-Fakultas Pertanian > 54211-Program Studi Agroekoteknologi
Depositing User: Putri Anggraini Syarif
Date Deposited: 16 Aug 2024 14:08
Last Modified: 16 Aug 2024 14:08
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/40784

Actions (login required)

View Item View Item