Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

ANALISIS KONDISI OPERASI TERHADAP PROSES FLUIDISASI REAKTOR UNGGUN TERFLUIDAKAN PADA REAKSI POLIMERISASI ETILEN FASE GAS MENGGUNAKAN METODE COMPUTATIONAL FLUID DYNAMIC (CFD)

Widiansyah, Erik and Yando, Adhit Mardita (2022) ANALISIS KONDISI OPERASI TERHADAP PROSES FLUIDISASI REAKTOR UNGGUN TERFLUIDAKAN PADA REAKSI POLIMERISASI ETILEN FASE GAS MENGGUNAKAN METODE COMPUTATIONAL FLUID DYNAMIC (CFD). S1 thesis, Fakultas Teknik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text (Fulltext)
1. FULL TEXT .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (Abstrak)
2. Abstrak(Indo&Eng).pdf

Download (145kB)

Abstract

Fluidized bed reactor (FBR) merupakan salah satu reaktor yang memiliki karakterisitik yang menguntungkan untuk banyak industri dibandingkan fix bed reaktor. Salah satu metode yang digunakan untuk mempelajari FBR yaitu menggunakan metode computational fluid dynamic (CFD). CFD dapat mensimulasikan aliran fluida, perpindahan panas, perpindahan massa, aliran multifasa, reaksi kimia, interaksi fluida dengan struktur dan sistem akuistik dengan pemodelan komputer. Penelitian ini dilakukan untuk menginvestigasi efek dari perubahan kecepatan gas, tinggi unggun, ukuran partikel resin dan densitas gas terhadap perilaku fluidisasi guna menentukan kondisi fluidisasi yang optimal. Penelitian ini menggunakan software GAMBIT 2.4.6 sebagai media pembuatan geometri sedangkan software ANSYS FLUENT Student Version 12.0 digunakan untuk proses simulasi. Model persamaan untuk interaksi gas-solid yang digunakan ialah eularian-eularian sedangkan metode turbulen yang digulakan ialah � − �. P

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorIrawan, AntonUNSPECIFIED
Thesis advisorAlwan, HafidUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: computational fluid dynamic dead zone, fluidisasi, fluidize bed reactor
Subjects: Q Science > Q Science (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: 03-Fakultas Teknik > 24201-Jurusan Teknik Kimia
Depositing User: Perpustakaan FT
Date Deposited: 15 Aug 2024 08:51
Last Modified: 15 Aug 2024 08:51
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/40778

Actions (login required)

View Item View Item