Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

Ahli Hukum - Keterangan Ahli Dalam Perkara Pidana Penggelapan dalam Jabatan di PN Serang

Arifinal, Mochamad (2018) Ahli Hukum - Keterangan Ahli Dalam Perkara Pidana Penggelapan dalam Jabatan di PN Serang. Pengadilan Negeri Serang, Serang.

[img] Text (Ahli Hukum)
putusan_354_pi.b_2018_pn.srg_20230529140816.pdf - Other

Download (506kB)

Abstract

Dr. Mochamad Arifinal, SH.,MH., yang memberikan pendapat dibawah sumpah pada pokoknya sebagai berikut : - Bahwa Seseorang dapat dipidana kalau perbuatannya menyalahi delik tapi kalau orang melanggar SOP belum tentu menyalahi delik ; - Bahwa Pelanggaran SOP dapat dipidana jika dapat dibuktikan Mens Rea (niat Jahat) dari orang yang melakukan pelanggaran SOP tersebut ; - Bahwa Actus Reus (perbuatan) tapi belum tentu ada mens rea (niat Jahat) nya, jadi tetap harus dibuktikan terlebih dahulu atas pelanggaran SOP tersebut Mens Rea (niat jahat) nya ; - Bahwa penggelapan itu tidak terang selama transaksi masih tercatat bukan merupakan penggelapan ; bentuk catatan transaksi mascam-macam yaitu bisa dalam buku besar juga bisa dalam bentuk tanda terima barang

Item Type: Other
Additional Information: Putusan Nomor : 354 / Pid.B / 2018 / PN.Srg
Subjects: K Law > K Law (General)
K Law > KZ Law of Nations
Divisions: 01-Fakultas Hukum > 74201-Program Studi Ilmu Hukum
Depositing User: SH, MH, Dr Mochamad Arifinal
Date Deposited: 12 Jun 2023 15:44
Last Modified: 12 Jun 2023 15:44
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/25335

Actions (login required)

View Item View Item