Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PERAN SERIKAT PETANI INDONESIA DALAM MEWUJUDKAN KEDAULATAN PANGAN DI PROPINSI BANTEN

Santoso, Ikhsan tri and Kartiko Utami, Wahyu (2022) PERAN SERIKAT PETANI INDONESIA DALAM MEWUJUDKAN KEDAULATAN PANGAN DI PROPINSI BANTEN. S1 thesis, Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik.

[img] Text
skripsi ikhsan final.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Ikhsan Tri Santoso. NIM: 6670160115. 2022. Skripsi. Peran Serikat Petani Indonesia Dalam Mewujudkan Kedaulatan Pangan di Propinsi Banten. Program Studi Ilmu Pemerintahan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa. Dosen Pembimbing Skripsi: Wahyu Kartiko U., M.A Pada penelitian ini berisi mengenai peran serikat petani Indonesia dalam mewujudkan kedaulatan pangan di Propinsi Banten. Penelitian ini juga menjelaskan mengenai persoalan pertanian seperti turunnya jumlah petani di Banten, tingkat alih fungsi lahan, nilai tukar petani. Tujuan penelitian ini adalah untuk memahami dan mendukung upaya serikat petani Indonesia dalam mewujuskan kedaulatan pangan di Propinsi Banten dan sebagai sarana informasi serta kampanye kepada masyarakat terkait pentingnya mewujudkan kedaulatan pangan. Penelitian ini menggunakan Teori Kedaulatan Pangan oleh Pareke dan Teori Advokasi oleh Sheila Espine. Kemudian penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Pada hasil penelitian ini menjelaskan upaya serikat petani Indonesia dalam mewujudkan kedaulatan pangan, dimulai dari advokasi mengenai persoalan yang dihadapi petani serikat petani Indonesia dan melakukan kampanye pada masyarakat, pendidikan dan pelatihan bagi petani serikat petani Indonesia, dan koperasi sebagai wadah untuk melakukan kegiatan ekonomi petani serikat Petani Indonesia Kata Kunci: Kedaulatan Pangan, Advokasi v ABSTRACT Ikhsan Tri Santoso. NIM: 6670160115.2022. Bachelor Thesis. Peran Serikat Petani Indonesia Dalam Mewujudkan Kedaulatan Pangan di Provinsi Banten. Department of Government Science, Faculty of Sosial and Politic Science, Sultan Ageng Tirtayasa University. Advisor: Wahyu Kartiko U., M.A This research contains the role of the Serikat Petani Indonesia in realizing food sovereignty in Banten Province. This study also explains agricultural issues such as the decline in the number of farmers in Banten, the rate of land conversion, and the farmers exchange rate. The purpose of this study is to understand and support the efforts of the serikat petani Indonesia in actualized food sovereignty in Banten Province and as an information and campaigns to the public regarding the importance of actualized food sovereignty. This research uses Food Sovereignty theory by Pareke and Advocacy by Sheila Espone. This research uses a qualitative method with a descriptive approach. The results of this research explain the efforts of serikat petani Indonesia in realizing food sovereignty, starting from advocating on the issues faced by serikat petani Indonesia farmers and conducting community campaigns, education and training for serikat petani Indonesia farmers, and koperasi as a platform to implement economic activities for serikat petani Indonesia Key Words: Food Sovereignty, Advocacy

Item Type: Thesis (S1)
Subjects: Communication > Science Journalism
Divisions: 06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > 65201-Program Studi Ilmu Pemerintahan
Depositing User: Perpustakaan FISIP
Date Deposited: 07 Sep 2022 10:52
Last Modified: 07 Sep 2022 10:52
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/15492

Actions (login required)

View Item View Item