<> "The repository administrator has not yet configured an RDF license."^^ . <> . . . "PENGARUH PENAMBAHAN BEESWAX DAN GLISEROL \r\nPADA EDIBLE COATING BERBASIS PATI TALAS BENENG \r\nTERHADAP KUALITAS BUAH STROBERI"^^ . "Buah stroberi merupakan komoditas buah-buahan yang bernilai ekonomi \r\ntinggi namun umur simpannya pendek. Kerusakan buah terutama disebabkan oleh \r\nproses respirasi dan transpirasi. Salah satu cara untuk menekan terjadinya \r\ntranspirasi yaitu dengan aplikasi edible coating. Edible coating berbahan polimer \r\nseperti pati-patian merupakan bahan pelapis alam, tidak beracun dan aman bagi \r\nkesehatan, akan tetapi dalam pembuatan edible coating berbasis pati memiliki \r\nkelemahan yaitu sifatnya yang hidrofilik. Sehingga perlu adanya penambahan \r\nplasticizer berupa gliserol dan beeswax untuk membantu kelarutan pati. Penelitian \r\nini memiliki tujuan yang ingin dicapai yaitu mendapatkan komposisi optimum \r\nedible coating dari pati talas beneng dengan campuran beeswax dan gliserol \r\nterhadap kualitas buah stroberi. Tahapan dalam memproduksi edible coating ini \r\npreparasi matrik edible coating dengan cara melarukan pati dengan konsentrasi 3% \r\ndalam akuades. Larutan pati dicampurkan gliserol dengan konsentrasi 0,5%, 1% \r\ndan 2% (v/v) lalu masing masing campuran ditambahkan beeswax dengan variasi \r\nkonsentrasi 0,4%, 0,8% dan 1,6% (w/v). Hasil analisa menunjukkan bahwa edible \r\ncoating berbasis pati talas beneng dengan penambahan gliserol dengan konsentrasi \r\n1% dan beeswax dengan konsentrasi 1,6% memberikan performa terbaik dalam \r\nmenghambat susut bobot dengan nilai terendah 15,7% pada hari ke-5, menghambat \r\npenurunan kadar gula dengan nilai kadar gula 3,2% pada hari ke-5 dan menghambat \r\npenurunan kadar vitamin C sebesar 12% pada hari ke-5 sehingga dapat dikatakan \r\nbahwa edible coating berbasis pati talas beneng dengan penambahan gliserol dan \r\nbeeswax dapat meningkatkan kualitas buah stroberi. \r\nKata Kunci : Beeswax, Edible coating, Gliserol, Stroberi"^^ . "2022" . . . . "Fakultas Teknik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa"^^ . . . "Teknik Kimia, Fakultas Teknik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa"^^ . . . . . . . . . . . . . "Wardalia"^^ . "Wardalia"^^ . "Wardalia Wardalia"^^ . . "Reno Rizky"^^ . "Ramadhan"^^ . "Reno Rizky Ramadhan"^^ . . "Rayhan"^^ . "Rizky"^^ . "Rayhan Rizky"^^ . . "Fakultas Teknik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa"^^ . . . . . . . "PENGARUH PENAMBAHAN BEESWAX DAN GLISEROL \r\nPADA EDIBLE COATING BERBASIS PATI TALAS BENENG \r\nTERHADAP KUALITAS BUAH STROBERI (Text)"^^ . . . "PENGARUH PENAMBAHAN BEESWAX DAN GLISEROL \r\nPADA EDIBLE COATING BERBASIS PATI TALAS BENENG \r\nTERHADAP KUALITAS BUAH STROBERI (Text)"^^ . . . "PENGARUH PENAMBAHAN BEESWAX DAN GLISEROL \r\nPADA EDIBLE COATING BERBASIS PATI TALAS BENENG \r\nTERHADAP KUALITAS BUAH STROBERI (Other)"^^ . . . . . . "PENGARUH PENAMBAHAN BEESWAX DAN GLISEROL \r\nPADA EDIBLE COATING BERBASIS PATI TALAS BENENG \r\nTERHADAP KUALITAS BUAH STROBERI (Other)"^^ . . . . . "HTML Summary of #50523 \n\nPENGARUH PENAMBAHAN BEESWAX DAN GLISEROL \nPADA EDIBLE COATING BERBASIS PATI TALAS BENENG \nTERHADAP KUALITAS BUAH STROBERI\n\n" . "text/html" . . . "QD Chemistry"@en . .