Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PEMANFAATAN SARANA DAN PRASARANA DI LINGKUNGAN SDN SUKARATU 01 DALAM MENINGKATKAN AKTIFITAS SISWA Studi kasus tentang Pemanfaatan sarana dan prasara di lingkungan SDN Sukaratu 01 dalam meningkatkan aktivitas siswa

MAHDA, M YASER (2019) PEMANFAATAN SARANA DAN PRASARANA DI LINGKUNGAN SDN SUKARATU 01 DALAM MENINGKATKAN AKTIFITAS SISWA Studi kasus tentang Pemanfaatan sarana dan prasara di lingkungan SDN Sukaratu 01 dalam meningkatkan aktivitas siswa. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text
PEMANFAATAN SARANA DAN PRASARANA DI LINGKUNGAN SDN SUKARATU 01 DALAM MENINGKATKAN AKTIFITAS SISWA.PDF
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

pendidikan adalah ujung tombak perlu bahan suatu negara. Dan dalam hal ini pemerintah memiliki peranan penting untuk menyediakan segala kebutuhan sarana dan prasarana di dunia pendidikan demi meningkatkan kualitas mutu pendidikan. Sehingga sumber daya manusia yang ada dapat melahirkan generasi yang unggul dalam segala aspek kehidupan.. bertujuan mengetahui pemahaman guru mengenai pentingnya sarana dan prasarana di sekolah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini ialah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang yang digunakan ialah teknik observasi dan wawancara, yang kemudian dianalisis menggunakan model Miles and Huberman. Hasil dari penelitian ini dapat mengungkapkan bahwa guru di SDN Sukaratu 01 Kabupaten Pandeglang dapat menanamkan nilai kearifan lokal melalui permainan tradisional, mengetahui tantangan yang dihadapi saat proses pemanfaatan sarana dan prasarana dan guru dapat memberikan dampak yang baik dalam pemanfaatan sarana dan prasarana kepada siswa SDN Sukaratu 01 Kabupaten Pandeglang.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorHeriawan, AdangUNSPECIFIED
Thesis advisorRahman Hakim, ZeriUNSPECIFIED
Thesis advisorSuparno, SuparnoUNSPECIFIED
Additional Information: education is the spearhead of the material needs of a country. And in this case the government has an important role to provide all the needs of facilities and infrastructure in the world of education in order to improve the quality of education quality. So that the existing human resources can give birth to a generation that excels in all aspects of life. In the background by four aims to find out the teacher's understanding of the importance of facilities and infrastructure in schools. The method used in this study is descriptive qualitative. Data collection techniques used were observation and interview techniques, which were then analyzed using the Miles and Huberman models. The results of this study can reveal that teachers in Sukaratu 01 Elementary School Pandeglang Regency can instill the value of local wisdom through traditional games, know the challenges faced when the process of utilizing facilities and infrastructure and teachers can have a good impact on the use of facilities and infrastructure for Sukaratu Elementary School students 01 Pandeglang Regency.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: 02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 86206-Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Admin Eprints Untirta
Date Deposited: 19 Nov 2021 15:02
Last Modified: 19 Nov 2021 15:02
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/8164

Actions (login required)

View Item View Item