Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

INSTAGRAM DAN PRESENTASI DIRI (Analisis Kuantitatif Hubungan Penggunaan Media Sosial Instagram Dengan Presentasi Diri Mahasiswa Ilmu Komunikasi UNTIRTA Angkatan 2013-2015)

PERMATA, ERI HUSNA (2017) INSTAGRAM DAN PRESENTASI DIRI (Analisis Kuantitatif Hubungan Penggunaan Media Sosial Instagram Dengan Presentasi Diri Mahasiswa Ilmu Komunikasi UNTIRTA Angkatan 2013-2015). Lainnya thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img]
Preview
Text (ERI HUSNA PERMATA - KOM 2017)
INSTAGRAM DAN PRESENTASI DIRI - Copy.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Eri Husna Permata. NIM. 6662120923. Skripsi. INSTAGRAM DAN PRESENTASI DIRI (Analisis Kuantitatif Hubungan Penggunaan Media Sosial InstagramDengan Presentasi DiriMahasiswa IlmuKomunikasi Untirta Angkatan 2013-2015). Pembimbing I: Dr. Rahmi Winangsih.,M.Si dan Pembimbing II: Burhanuddin Mujtaba, M.Si. Dari sekian banyak social media dan Seiring dengan berkembangnya zaman, Instagram menjadi salah satu media sosial yang cukup diminati untuk mempresentasikan diri. Instagram merupakan media social yang cukup popular dikalangan anak muda zaman sekarang. Berbeda dengan jejaring sosial lainnya, Instagram menggunakan foto sebagai media penyampai pesan. Presentasi diri dalam media sosial juga bisa dipandang sebagai sebuah bentuk revitalisasi atau eksperimen terhadap identitas dirinya. Individu bisa saja memiliki kendala dalam melakukan presentasi diri sesuai dengan impiannya. Namun media sosial memberikan ruang yang seluas-luasnya bagi pengguna tersebut untuk mempresentasikan dirinya. Maka, tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara penggunaan Instagram dengan persentasi diri mahasiswa Ikom Untirta. Dengan keberadaan media sosial sebagai media massa, maka dalam penelitian ini teori yang digunakan sebagai alat ukur atau pendukung adalah teori perbedaan individu. Metode yang digunakan adalah survei, dimana peneliti mengumpulkan informasi dari 75 responden dengan menyebarkan kuesioner pada mahasiswa Ikom Untirta angkatan 2013-2015. Dari analisis korelasi antara variabel penggunaan media social Instagram dan variabel presentasi diri memiliki hubungan yang kuat dan positif. Setelah dilakukan uji regresi dihasilkan persamaan Y = 8,838 + 0,547 X dengan hasil koefisien determinasi sebesar 51,6%, yang menandakan bahwa presentasi diri mahasiswa Ikom Untirta dapat dipengaruhi dengan penggunaan media social Instagram, sedangkan sisanya disebabkan oleh faktor lain. Kata Kunci : Instagram, Teori Perbedaan Individu, Presentasi Diri.

Item Type: Thesis (Lainnya)
Additional Information: Eri Husna Permata. NIM. 6662120923. Thesis. INSTAGRAM and SELF PRESENTATION (Quantitative Analyze Correlations Social Media Instagram Usage With Self Presentation Department of Communication Studies University of Sultan Ageng Tirtayasa Force in 2013-2015). Guide I: Dr. Rahmi Winangsih.,M.Si And Guide II: Burhanuddin Mujtaba, M.Si. Of the many social media and with the development of the times, Instagram be one that is quite attractive social media to express themselves. Different from other social networks, Instagram use the image as a media transmitter of revitalization or experiments against his or her identity, the individual may have difficulties in implementing the self-presentation in accordance with his dream, but social media gives wide space for those users to present it-self. Then the purpose of this study was to determine the correlation between Instagram usage with the selfpresentation department of communication studies UNTIRTA. In the presence of social media as mass media, in this study the theories used as a measuring tool or supporting the Individual Differences Theory. This research by using survey methods with 75 respondents as department of communication studies UNTIRTA force in 2013-2015. The result of correlation analyze, social media Instagram usage and self-presentation variables have a strong and positive correlation. After conducting regression test, there is found a regression Y = 8,838 + 0.547 X. then found the coefficients determination about 48.8%, indicating that the selfpresentation department of communication studies UNTIRTA can be influenced by social media use Instagram, while the remainder caused by other factors out of research. Keywords: Instagram, Individual Differences Theory, Self-Presentation.
Subjects: Communication > Communication (General)
Divisions: 06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > 70201-Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Admin Eprints Untirta
Date Deposited: 05 Apr 2017 08:22
Last Modified: 05 Apr 2017 08:22
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/805

Actions (login required)

View Item View Item