Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

Penerapan Konsep Lagrangian-Eularian Dalam Pengembangan Dasar Model Matematika Hidraulika Aliran dan Transportasi Polutan: Sebuah Kajian Literatur

Ngakan Putu, Purnaditya (2020) Penerapan Konsep Lagrangian-Eularian Dalam Pengembangan Dasar Model Matematika Hidraulika Aliran dan Transportasi Polutan: Sebuah Kajian Literatur. Fondasi: Jurnal Teknik Sipil, 9 (2). pp. 175-187. ISSN 2503-1511

[img] Text
8. Penerapan Konsep Lagrangian-Eularian Dalam Pengembangan Dasar Model Matematika Hidraulika Aliran dan Transportasi Polutan - Sebuah kajian Literatur.pdf - Published Version

Download (357kB)

Abstract

Fenomena aliran fluida dapat dinyatakan dalam bahasa matematika. Konsep Lagrangian dan Eularian memberi perkembangan konsepsi apakah fluida dinyatakan sebagai satuan partikel atau sejumlah tetap yang melintasi titik tertentu. Kombinasi konsep ini menghasilkan suatu torema yaitu teorema Reynolds yang sangat berguna dalam menyusun persamaan dasar mekanika fluida. Persamaan dasar tersebut yaitu persamaan kekekalan massa, energi dan momentum. Fenomena aliran saluran terbuka menggunakan persamaan kekekalan massa dan momentum untuk kuantifikasi variabel kedalaman dan kecepatan aliran. Di satu sisi, persamaan kekekalan energi diterapkan pada aliran saluran tertutup. Persamaan dasar mekanika fluida juga dapat diterapkan pada penurunan persamaan dasar adveksi-difusi dalam transportasi polutan. Persamaanpersamaan model matematika tersebut dapat dicari solusinya dengan metode numerik persamaan diferensial parsial. Namun hal terpenting dalam penyusunan model matematika adalah menerapkan variabel fisika yang sesuai dengan kodisi dan teori yang berlaku sehingga akan dihasilkan model matematika yang benar.

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
T Technology > TC Hydraulic engineering. Ocean engineering
Divisions: 03-Fakultas Teknik > 22201-Jurusan Teknik Sipil
Depositing User: Ngakan Putu Purnaditya
Date Deposited: 18 Nov 2021 11:34
Last Modified: 18 Nov 2021 11:34
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/7748

Actions (login required)

View Item View Item