Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

KETAHANAN PANGAN BERBASIS ROLE OF HOUSEHOLD STRUCTURE

Arenawati, Arenawati and Widyastuti, Yeni and Prafitri, Nikki (2021) KETAHANAN PANGAN BERBASIS ROLE OF HOUSEHOLD STRUCTURE. Working Paper. CV. A.A. RIZKY, SERANG.

[img] Text
Monograph-Arenawati.pdf - Published Version

Download (3MB)

Abstract

Kemiskinan dan relatif tingginya harga pangan terhadap pendapatan masih menjadi tantangan utama yang dihadapi Indonesia dalam upaya meningkatkan akses pangan. Kecukupan pangan keluarga dalam hal pemenuhan gizi yang berbasis pada kebutuhan asupan gizi sesuai usia belum sepenuhnya dilaksanakan dalam sebuah keluarga, misalnya bagaimana kebutuhan gizi anak balita, remaja dan anggota keluarga yang lebih tua. Kemudian juga peran masing-masing anggota dalam struktur keluarga misalnya ayah atau ibu sebagai pencari nafkah, jumlah anggota keluarga, berapa perbandingan antara pencari nafkah untuk memenuhi kebutuhan pangan keluarga dibandingkan dengan anggota keluarga yang harus dipenuhi kebutuhannya dan sebagainya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis sejauh mana peran dalam struktur rumah tangga (role of household structure) mempengaruhi ketahanan pangan dalam rumah tangga di Desa Sindangsari Kabupaten Serang dengan menganalisis 3 (tiga) aspek dalam ketahanan pangan rumah tangga yaitu (a) ketersediaan dan distribusi pangan; (b) daya beli (purchasing power) rumah tangga untuk pangan dan (c) pengetahuan dan sosio-budaya yang membentuk kebiasaan makan (food habit) sebuah rumah tangga Kata Kunci: ketahanan pangan, peran, struktur rumah tangga

Item Type: Monograph (Working Paper)
Subjects: H Social Sciences > Public Administration
Divisions: 06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > 63201-Program Studi Administrasi Publik
Depositing User: Dr. Arenawati Arenawati
Date Deposited: 19 Nov 2021 10:55
Last Modified: 19 Nov 2021 10:55
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/6767

Actions (login required)

View Item View Item