Deril Maharani, Sri (2024) HUBUNGAN OLAHRAGA REKREASI TERHADAP TINGKAT STRES MAHASISWI UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA TAHUN 2024. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.
Text
Sri Deril Nurmaharani_888200036_Fulltext.pdf Restricted to Registered users only Download (7MB) |
|
Text
Sri Deril Nurmaharani_8883200036_CP.pdf Restricted to Registered users only Download (370kB) |
|
Text
Sri Deril Nurmaharani_888200036_01.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
Sri Deril Nurmaharani_8883200036_03.pdf Restricted to Registered users only Download (483kB) |
|
Text
Sri Deril Nurmaharani_8883200036_04.pdf Restricted to Registered users only Download (420kB) |
|
Text
Sri Deril Nurmaharani_8883200036_05.pdf Restricted to Registered users only Download (368kB) |
|
Text
Sri Deril Nurmaharani_8883200036_Ref.pdf Restricted to Registered users only Download (469kB) |
|
Text
Sri Deril Nurmaharani_8883200036_Lamp.pdf Restricted to Registered users only Download (6MB) |
|
Text
Sri Deril Nurmaharani_888200036_02.pdf Restricted to Registered users only Download (643kB) |
|
Text
Sri Deril Nurmaharani_888200036_06.pdf Restricted to Registered users only Download (234kB) |
Abstract
Women are known to be more prone to stress than men, this also applies to female students who may experience stress due to environmental factors, circumstances, academics, and other things. Stress is an individual response to a stimulus that is objectively considered potentially harmful and can affect a person's emotions, thought processes, and conditions. Because stress does not escape a student, many do ways to reduce the stress they experience, one of which is leaving the house and doing useful activities such as recreational sports, doing recreational sports is considered easier to do and more fun, many do this sport also happily without feeling any coercion and feeling pressured when doing it. The purpose of this study was to determine the relationship of recreational sports to the stress level of female students. This study used a cross sectional approach method or commonly called a cross-sectional design with basic instruments, namely the exercise habits questionnaire and the DASS-42 questionnaire. Sampling using total sampling of 100 respondents then analyzed using the Chi Square test. Based on the results of this study it is known that as many as 100 respondents who do recreational sports from January to June 2024 have normal stress levels as many as 51 respondents (51%), mild as many as 17 respondents (17%), moderate as many as 14 respondents (14%), severe as many as 14 respondents (14%), and very heavy 4 respondents (4%). In this study using the Chi Square test with a p value of 0.952. It can be concluded from the results of this study that there is no significant relationship between recreational sports and the stress level of female students of Sultan Ageng Tirtayasa University in 2024.
Item Type: | Thesis (S1) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Additional Information: | Wanita terkenal lebih rentan mengalami stres dibandingkan pria, hal ini berlaku juga bagi mahasiswi yang bisa saja mengalami stres karena faktor lingkungan, keadaan, akademik, dan hal lainnya. Stres adalah tanggapan individu terhadap stimulus yang secara obyektif dianggap berpotensi membahayakan dan dapat mempengaruhi emosi, proses berpikir, dan kondisi seseorang. Karena stres tak luput dari seorang mahasiwi, banyak yang melakukan cara untuk mengurangi stres yang dialaminya, salah satunya keluar rumah dan melakukan aktivitas yang bermanfaat seperti berolahraga rekreasi, melakukan olahraga rekreasi dianggap lebih mudah dilakukan dan lebih menyenangkan, banyak yang melakukan olahraga ini juga dengan senang hati tanpa merasa ada paksaan dan merasa tertekan saat melakukannya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan olahraga rekreasi terhadap tingkat stres mahasiswi. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan cross sectional atau biasa disebut desain potong lintang dengan instrumen dasar yaitu kuesioner kebiasaan berolahraga dan kuesioner DASS-42. Pengambilan sampel menggunakan total sampling sebanyak 100 responden kemudian dianalisis menggunakan uji Chi Square. Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui bahwa sebanyak 100 responden yang melakukan olahraga rekreasi dari bulan januari sampai juni tahun 2024 memiliki tingkat stres normal sebanyak 51 responden (51%), ringan sebanyak 17 responden (17%), sedang sebanyak 14 responden (14%), berat sebanyak 14 responden (14%), dan sangat berat 4 responden (4%). Dalam penelitian ini menggunakan uji Chi Square dengan memperoleh nilai p 0,952. Dapat disimpulkan dari hasil penelitian ini bahwa tidak ada hubungan bermakna antara olahraga rekreasi dengan tingkat stres mahasiswi Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Tahun 2024. | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | stress level, female college students, recreational sports tingkat stres, mahasiswi, olahraga rekreasi | |||||||||
Subjects: | Q Science > Q Science (General) R Medicine > R Medicine (General) |
|||||||||
Divisions: | 07-Fakultas Kedokteran 07-Fakultas Kedokteran > 89201-Prodi Ilmu Keolahragaan |
|||||||||
Depositing User: | Mrs Sri Deril Nurmaharani | |||||||||
Date Deposited: | 07 Nov 2024 10:22 | |||||||||
Last Modified: | 07 Nov 2024 10:22 | |||||||||
URI: | http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/43613 |
Actions (login required)
View Item |