Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH PENERAPAN METODE ROLE PLAYING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII PADA KONSEP SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DI SMP NEGERI 1 BAROS

HERLINA, HERLINA (2014) PENGARUH PENERAPAN METODE ROLE PLAYING TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII PADA KONSEP SISTEM PENCERNAAN MANUSIA DI SMP NEGERI 1 BAROS. S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
Pengaruh penerapan metode role playing terhadap hasil belajar siswa kelas VIII pada konsep sistem pencernaan manusia.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (8MB)

Abstract

ABSTRACT The purpose of the research was to know student’s learning outcomes using role playing method concept human digestive system. The research method was used quasi-experimental. The population of research all 8 th grade students of SMP Negeri 1 Baros, this on academic year 2013/2014 8 th H grade (experimen class) and 8 th G (control class) as the sample were taken in restricted sampling type by multiple stage sampling. Student’s cognitive was measured by amultiplechoice tes. Students’s affective was measured by questionnaire. Students’s psychomotor was measured by observation sheet. Results showed that in the experiment class student's cognitive average was 70.97 that belongs to category of good, affective was 75 belongs to category of strong and psychomotor was 7.97 medium category. In the control class student's cognitive average was 62 that belongs to category pair, affective was 69 belongs to category of strong and psychomotor was 6,72 medium category. Based on the t test, showed that on cognitive obtained sig . 0.002 < 0.05 which means that H 0 is denied , the affective sig . 0.035 < 0.05 which means that H 0 is denied and the psychomotor sig. 0.046 < 0.05 which means H 0 is denied. It showed that there are effect of significantly role playing method on learning outcomes of students in the cognitive, affective and psychomotor on the concept of the human digestive system in SMPN 1 Baros. Keywords : Role playing method, learning outcomes, the human digestive system

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorSjaifuddin, Sjaifuddin198003112005011002
Thesis advisorRachmawati, Dian198412242009122005
Additional Information: ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hasil belajar siswa dengan menggunakan metode role playing pada konsep sistem pencernaan manusia. Metode penelitian yang digunakan adalah quasi eksperimen. Populasi penelitian yaitu seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Baros tahun ajaran 2013/2014 dengan sampel penelitian kelas VIII H (kelas eksperimen) dan kelas VIII G (kelas kontrol) yang diambil secara restricted sampling tipe multiple stage sampling. Hasil belajar kognitif siswa diukur menggunakan tes objektif. Hasil belajar afektif diukur menggunakan angket. Hasil belajar psikomotor diukur menggunakan lembar observasi. Hasil penelitian menunjukan pada kelas eksperimen rata-rata hasil belajar kognitif siswa sebesar 70,97 yang termasuk ke dalam kategori baik, hasil belajar afektif sebesar 75 yang termasuk ke dalam kategori kuat dan hasil belajar psikomotor sebesar 7,97 yang termasuk ke dalam kategori sedang. Pada kelas kontrol rata-rata hasil belajar kognitif siswa sebesar 62 yang termasuk ke dalam kategori cukup, hasil belajar afektif sebesar 69 yang termasuk ke dalam kategori kuat dan hasil belajar psikomotor sebesar 6,72 yang termasuk ke dalam kategori sedang Berdasarkan hasil uji t pada hasil belajar kognitif diperoleh nilai sig. 0.002<0.05 yang berarti H 0 ditolak, pada hasil belajar afektif nilai sig. 0.035<0.05 yang berarti H 0 ditolak dan pada hasil belajar psikomotor nilai sig. 0.046<0.05 yang berarti H 0 ditolak. Hal tersebut menunjukan bahwa terdapat pengaruh metode role playing terhadap hasil belajar siswa baik kognitif, afektif maupun psikomotor pada konsep sistem pencernaan manusia di SMPN 1 Baros. Kata kunci: Metode role playing, hasil belajar, sistem pencernaan manusia
Uncontrolled Keywords: Metode role playing, hasil belajar, sistem pencernaan manusia Role playing method, learning outcomes, the human digestive system
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: 02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 84205-Jurusan Pendidikan Biologi
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 03 Nov 2021 07:00
Last Modified: 03 Nov 2021 07:00
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/4332

Actions (login required)

View Item View Item