Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

ANALISIS HUBUNGAN KECEPATAN, KEPADATAN DAN VOLUME DI RUAS JALAN PERKOTAAN (Studi Kasus : Jalan Metro Pondok Indah, Jakarta Selatan)

WATI, LILIK ANJAR (2020) ANALISIS HUBUNGAN KECEPATAN, KEPADATAN DAN VOLUME DI RUAS JALAN PERKOTAAN (Studi Kasus : Jalan Metro Pondok Indah, Jakarta Selatan). S1 thesis, Fakultas Teknik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text (Fulltext)
1. cover-lampiran-Lilik Anjar Wati.pdf
Restricted to Registered users only

Download (20MB)
[img] Text (Abstrak)
2. Abstrak-abstract.pdf

Download (219kB)

Abstract

Perkembangan kota salah satunya dipengaruhi oleh pertumbuhan jumlah penduduk dan adanya peningkatan penggunaan transportasi sebagai sarana masyarakat perkotaan untuk melakukan aktifitas sehari-hari. Jakarta Selatan adalah kota yang memiliki jumlah penduduk yang besar dengan jumlah penduduk menurut Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (DKCS) 2018 adalah 2.246.140 [3], tentunya memiliki sarana pertumbuhan kendaraan bermotor yang pesat. Dari berberapa daerah yang memiliki tingkat kepadatan kendaraan salah satunya yaitu Jalan Metro Pondok Indah. Untuk itu diperlukan analisa untuk mengetahui nilai kapasitas, derajat kejenuhan, kecepatan arus bebas dan tingkat pelayanan ruas jalan. Studi dalam penelitian ini menggunakan metode analisis untuk perhitungan kapasitas jalan adalah MKJI 1997, Model Greenshield. Survei dilakukan selama tiga hari yaitu Senin, Kamis dan Minggu. Berdasarkan hasil penelitian dan perhitungan, didapat koefisien determinasi (R2), untuk arah Kebayoran sebesar 0,777, untuk arah Lebak Bulus didapat nilai R2 sebesar 0,842. Hasil analisis pelayanan jalan untuk 10 tahun kedepan didapatkan hasil derajat kejenuhan kurang lebih 1,06 untuk kedua arah. Ini menyatakan keadaan jalan tersebut mengalami kejenuhan. Sehingga memungkinkan dilakukan perbaikan berupa penerapan ganjil genap dan penambahan armada Busway.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorIntari, Dwi EstiUNSPECIFIED
Thesis advisorKuncoro, Hendrian Budi BagusUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: MKJI 1997, Model Greenshield, Kecepatan, Kepadatan, Volume.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Q Science > Q Science (General)
Divisions: 03-Fakultas Teknik > 22201-Jurusan Teknik Sipil
Depositing User: Perpustakaan FT
Date Deposited: 10 Oct 2024 11:00
Last Modified: 10 Oct 2024 11:00
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/42948

Actions (login required)

View Item View Item