Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH PENGGUNAAN METODE DAN MEDIA KOMUNIKASI TERHADAP KEBERHASILAN PEMBANGUNAN PERTANIAN (Suatu Kasus di Desa Ciagel Kecamatan Kibin Kabupaten Serang)

SUHARDIANTO, EPI (2017) PENGARUH PENGGUNAAN METODE DAN MEDIA KOMUNIKASI TERHADAP KEBERHASILAN PEMBANGUNAN PERTANIAN (Suatu Kasus di Desa Ciagel Kecamatan Kibin Kabupaten Serang). S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text
PENGARUH PENGGUNAAN METODE DAN MEDIA KOMUNIKASI TERHADAP KEBERHASILAN PEMBANGUNAN PERTANIAN.PDF
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

This research aims to identify the factors Influence the of methods communication media to the success of agricultural development. The research method use a survey method. This reseach implement in Ciagel village subdistrict Kibin Serang district. Site selection is done intentionally (purposive) with the consideration that Ciagel village is most productive rice production at Kibin district. The data used in this research are primary and secondary data. Data collection in this reseach conducted by interview and questionnaires. Sampling method using simple random sampling with the total population 174 sample of 63 respondents, divided into six groups. The testing using t test and F test. Based on the result of the test f count obtained a value of 533.057 with significance level of 0.000 is smaler than 0.05, it can be said the independent factor (Audio-visual, lectures, sitevisit, telephone) contribute significant to the success of agricultural development. The result of success agricultural development because pussess significance value <0.05 with sicnificance value of the variable is 0.000, 0.000, 0,000 and 0.480 for the (Audio-visual, lectures, sitevisit, telephone), and distance means that H1 is accept that there are at least one or more variables that influence the purchase desicion.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorSariyoga, SetiawanUNSPECIFIED
Thesis advisorKrisdianto, NanangUNSPECIFIED
Additional Information: Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis pengaruh komunikasi terhadap keberhasilan pembangunan pertanian di Desa Ciagel Kecamatan Kibin Kabupaten Serang serta menganalisis komunikasi mana yang paling berpengaruh dalam keberhasilan pembangunan pertanian di Desa Ciagel Kecamatan Kibin Kabupaten Serang. Metode yang di gunakan dalam penelitian ini di lakukan dengan cara melakukan observasi atau pengamatan dan melakukan wawancara dengan menggunakan kuesioner dan penentuan lokasi penelitian di tentukan secara sengaja (purposive) yaitu di Desa Ciagel Kecamatan Kibin Kabupaten Serang Banten. data dan informasi penelitian terdiri dari data primer dan data sekunder. penentuan responden di lakukan dengan cara purposive (sengaja). Alat analisis yang di gunakan adalah Analisis Linier Berganda. Berdasarkan uji hipotesis secara simultan (uji F) di dapat hasil bahwa setiap variable (audio visual, ceramah, anjangsana) berperan signifikan dan positif terhadap keberhasilan pembangunan pertanian pada usaha tani padi di Desa Ciagel Kecamatan Kibin Kabupaten Serang, dengan nilai signifikansi sebesar 0,000 dan nilai Fhitung sebesar 533.057 dimana nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05 dan Fhitung lebih besar dari Ftabel (2,76). Sedangkan uji hipotesis secara parsial (uji t) di dapat hasil variabel ( audio visual, ceramah, anjangsana) berperan signifikan dan positif terhadap keberhasilan pembangunan pertanian pada usaha tani padi di Desa Ciagel Kecamatan Kibin Kabupaten Serang, dengan nilai signifikansi 0.000 sedangkan media telepon tidak berperan signifikan dan positif karena memiliki signigikan sebesar 0,480. Audio visual, ceramah, anjangsana, secara bersama-sama berperan dalam keberhasilan pembangunan pertanian di Desa Ciagel Kecamatan Kibin Kabupaten Serang selain media telepon. Dari keempat variabel yang paling signifikan terhadap keberhasilan pembanguna iv pertanian hanya ada satu variable yaitu penyampaian informasi ( penyuluhan) menggunakan metode anjangsana.
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: 04-Fakultas Pertanian
04-Fakultas Pertanian > 54201-Program Studi Agribisnis
Depositing User: Admin Eprints Untirta
Date Deposited: 01 Nov 2021 03:03
Last Modified: 01 Nov 2021 03:03
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/4166

Actions (login required)

View Item View Item