Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH DIGITAL MARKETING DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DENGAN KEPERCAYAAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Pada Usaha Mikro Cafe Adiba di Kabupaten Tangerang)

Ma'ruf, Rifki Maulana (2024) PENGARUH DIGITAL MARKETING DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DENGAN KEPERCAYAAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (Studi Pada Usaha Mikro Cafe Adiba di Kabupaten Tangerang). S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text (SKRIPSI)
Rifki Maulana Ma'ruf_5551200059_Fulltext.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (9MB)
[img] Text (SKRIPSI)
Rifki Maulana Ma'ruf_5551200059_01 .pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (SKRIPSI)
Rifki Maulana Ma'ruf_5551200059_02 .pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (543kB)
[img] Text (SKRIPSI)
Rifki Maulana Ma'ruf_5551200059_03.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (SKRIPSI)
Rifki Maulana Ma'ruf_5551200059_04.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (747kB)
[img] Text (SKRIPSI)
Rifki Maulana Ma'ruf_5551200059_05.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (249kB)
[img] Text (SKRIPSI)
Rifki Maulana Ma'ruf_5551200059_Ref.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (312kB)
[img] Text (SKRIPSI)
Rifki Maulana Ma'ruf_5551200059_ Lamp.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Digital Marketing (X1) dan Kualitas Produk (X2) terhadap Keputusan Pembelian (Y) dengan dimediasi oleh Kepercayaan Konsumen (Z) pada café Adiba di Kabupaten Tangerang. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuesioner dan studi kepustakaan. Populasi dalam penelitian ini yaitu konsumen café Adiba enam bulan terakhir. pengambilan sampel pada penelitian ini berjumlah 100 responden dan konsumen yang pernah berbelanja di café adiba minimal dua kali dengan menggunaan metode purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Structural Equation Modelling (SEM) dengan menggunakan alat analisis software SmartPLS versi 4.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) Digital Marketing berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap Keputusan Pembelian. (2) Kualitas Produk berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap Keputusan Pembelian. (3) Digital Marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepercayaan Konsumen. (4) kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepercayaan Konsumen. (5) Kepercayaan Konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian. (6) Digital Marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian yang dimediasi oleh Kepercayaan Konsumen. (7) Kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian yang dimediasi oleh Kepercayaan Konsumen.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorRAMDANSYAH, AGUS DAVID197110222009121002
Thesis advisorLUTFI, LUTFI196711032005011001
Additional Information: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Digital Marketing (X1) dan Kualitas Produk (X2) terhadap Keputusan Pembelian (Y) dengan dimediasi oleh Kepercayaan Konsumen (Z) pada café Adiba di Kabupaten Tangerang. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuesioner dan studi kepustakaan. Populasi dalam penelitian ini yaitu konsumen café Adiba enam bulan terakhir. pengambilan sampel pada penelitian ini berjumlah 100 responden dan konsumen yang pernah berbelanja di café adiba minimal dua kali dengan menggunaan metode purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Structural Equation Modelling (SEM) dengan menggunakan alat analisis software SmartPLS versi 4.0. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) Digital Marketing berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap Keputusan Pembelian. (2) Kualitas Produk berpengaruh positif namun tidak signifikan terhadap Keputusan Pembelian. (3) Digital Marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepercayaan Konsumen. (4) kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepercayaan Konsumen. (5) Kepercayaan Konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian. (6) Digital Marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian yang dimediasi oleh Kepercayaan Konsumen. (7) Kualitas Produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian yang dimediasi oleh Kepercayaan Konsumen.
Subjects: Communication > Communication (General)
Divisions: 05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis
05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 61201-Program Sarjana Manajemen
Depositing User: Rifki Maulana Ma'ruf
Date Deposited: 07 Aug 2024 15:45
Last Modified: 07 Aug 2024 15:45
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/40359

Actions (login required)

View Item View Item