Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PERENCANAAN STRATEGI PABRIK ROTI SEDAP SARI DENGAN METODE GRAND STRATEGY

SILVIA, ULFI (2018) PERENCANAAN STRATEGI PABRIK ROTI SEDAP SARI DENGAN METODE GRAND STRATEGY. S1 thesis, Fakultas Teknik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text (Fulltext)
ulfi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

SWOT adalah metode Perencanaan Strategi yang digunakan untuk mengevaluasi kekuatan (strengths), kelemahan (weaknesses), peluang (opportunities), dan ancaman (threats) dalam suatu proyek atau suatu spekulasi bisnis. Di Provinsi Banten, khususnya daerah Rangkasbitung telah terdapat beberapa pabrik pembuatan roti. Karena permintaan pasar cukup meningkat, sehingga usaha ini telah berjalan beberapa tahun terakhir di daerah Rangkasbitung. Untuk mendapat kualitas yang baik, maka penggunaan bahan baku juga harus berkualitas baik. Persaingan dengan pabrik roti lain pun menjadi tantangan. Akan tetapi di Rangkasbitung terdapat sebuah pabrik roti yang memiliki produk dengan kualitas baik, sudah cukup dikenal kalangan masyarakat. Penulis ingin meneliti perencanaan strategi pada pabrik roti tersebut agar dapat mengembangkan usahanya lebih baik. Metode yang digunakan adalah Grand Strategy. Perhitungan nilai EFE, IFE, Matriks IE sebagai tahap perencanaan strategi. Hasil perhitungan EFE yaitu 2.561 dan IFE 2.583. Berdasarkan analisis SWOT, strategi yang diambil adalah strategi SO dengan nilai 3.416.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorSetiawan, HadiUNSPECIFIED
Thesis advisorKulsum, KulsumUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Perencanaan strategi, IFE, IFE, SWOT, Matriks IE
Subjects: Q Science > Q Science (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: 03-Fakultas Teknik > 26201-Jurusan Teknik Industri
Depositing User: Perpustakaan FT
Date Deposited: 16 Jul 2024 11:50
Last Modified: 16 Jul 2024 11:50
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/38575

Actions (login required)

View Item View Item