Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

ANALISIS BANJIR MENGGUNAKAN SOFTWARE HEC-RAS 4.1 (Studi Kasus DAS Cisadane Cross C142 – Cross C108)

ALIANSYA, TOPAN (2019) ANALISIS BANJIR MENGGUNAKAN SOFTWARE HEC-RAS 4.1 (Studi Kasus DAS Cisadane Cross C142 – Cross C108). S1 thesis, Fakultas Teknik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text (Fulltext)
3336131298.pdf
Restricted to Registered users only

Download (10MB)
[img] Text (Abstrak)
3336131298_ABSTRAK.pdf

Download (185kB)

Abstract

Provinsi Banten memiliki Daerah Aliran Sungai (DAS) yang terbagi menjadi enam bagian Sub DAS, salah satunya Cisadane, dengan luas 1.375,43 km² dan panjang sungai 79,6 km . Padatnya aktivitas di daerah sekitaran sungai tersebut terutama dibagian hilir. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi terjadinya banjir di bagian hilir khusunya pada C142-C108 terhadap debit banjir rencana Q50 serta memberikan usulan penanganannya. Penelitian ini menggunakan data hujan yang diperoleh selama 18 tahun, peta DAS Cisadane, gambar penampang melintang dan memanjang sungai Cisadane. Analisis debit banjir rencana menggunakan Metode HSS SCS, dan HSS Snyder. Perhitungan debit rencana tersebut digunakan untuk menganalisis banjir menggunakan program HEC-RAS di 42 titik tinjauan. Hasil penelitian menunjukkan debit banjir Q50 sebesar 1994,979 m 2 /s dimana pada 33 dari 42 lokasi titik tinjauan mengalami banjir. Upaya penanganan banjir yang dapat dilakukan untuk jangka pendek yaitu dengan melakukan normalisasi alur sungai dan pembangunan tanggul sehingga menghasilkan penurunan debit sebesar 24.28% atau sebesar 1.6 m, untuk jangka panjang perlu dilakukan upaya konservasi lahan pada daerah aliran sungai, eko – hidraulik, regulasi, beserta pemeliharaannya.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorWigati, RestuUNSPECIFIED
Thesis advisorAdhi, BambangUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Analisis Banjir, Sungai Cisadane, HEC – RAS
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Q Science > Q Science (General)
Divisions: 03-Fakultas Teknik > 22201-Jurusan Teknik Sipil
Depositing User: Perpustakaan FT
Date Deposited: 26 Jun 2024 10:41
Last Modified: 26 Jun 2024 10:41
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/36796

Actions (login required)

View Item View Item