Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

REPRESENTASI DUKUNGAN DAN KETIDAKTERBUKAAN TERHADAP NILAI SOLIDARITAS KELUARGA MELALUI FILM "NANTI KITA CERITA TENTANG HARI INI" (SEMIOTIKA ROLAND BARTHES)

Lestari Handayani, Dhias (2024) REPRESENTASI DUKUNGAN DAN KETIDAKTERBUKAAN TERHADAP NILAI SOLIDARITAS KELUARGA MELALUI FILM "NANTI KITA CERITA TENTANG HARI INI" (SEMIOTIKA ROLAND BARTHES). S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text (skripsi)
SKRIPSI eprints_DHIAS LESTARI HANDAYANI_ IKOM FISIP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
DHIAS LESTARI HANDAYANI_6662200194_01.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
DHIAS LESTARI HANDAYANI_ 6662200194_02.pdf
Restricted to Registered users only

Download (271kB)
[img] Text
DHIAS LESTARI HANDAYANI_6662200194_03.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB)
[img] Text
DHIAS LESTARI HANDAYANI_6662200194_04.pdf
Restricted to Registered users only

Download (7MB)
[img] Text
DHIAS LESTARI HANDAYANI_6662200194_05.pdf
Restricted to Registered users only

Download (85kB)
[img] Text
DHIAS LESTARI HANDAYANI_6662200194_REF.pdf
Restricted to Registered users only

Download (149kB)

Abstract

Humans can never be separated from interaction with other humans, as well as in a family. Researchers want to show how important family support is in increasing the value of family solidarity formed among fellow family members to be watched publicly. In addition, it is still often found that there is a lack of family openness in upholding solidarity due to differences of opinion, and not understanding each other. The research in this thesis aims to provide an overview or understanding of how a movie presents a message that focuses on the reality of human life, especially in a family environment such as support, non-openness, in increasing the sense of family solidarity value. Family support is a form of verbal and non-verbal communication in the form of advice, assistance and behavior that affects the recipient's behavior. Meanwhile, non-openness is an attitude that is reluctant to open up such as difficulty in expressing what is being felt, what is being gone through, and only keeping those feelings alone. Family solidarity is cohesiveness or togetherness where each other perfects/protects each other among family members. The method used in this research is qualitative using Roland Barthes' semiotic theory which contains 3 meanings, denotation, connotation and myth. The results of this study are in the movie "Nanti Kita Cerita tentang Hari Ini" has many signs that represent a support in the family. Many attitudes of support, discussion, even though there is an act of non-transparency but as a family must be able to discuss these things, then if problems occur, they should forgive each other. The suggestion that researchers want to convey to viewers of this family genre film is to be able to apply the positive attitudes depicted in this film in the life of the family environment because the family is the firstplace individuals grow.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorFITRIYAH, NEKA197708112005012003
Thesis advisorJAIZ, MUHAMMAD197106292003121001
Additional Information: Manusia tidak pernah lepas dari interaksi dengan manusia yang lainnya, begitupun dalam sebuah keluarga. Peneliti ingin menunjukan betapa pentingnya dukungan keluarga dalam meningkatkan nilai solidaritas keluarga yang terbentuk diantar sesama anggota keluarga untuk ditonton kepada publik. Selain itu, Kemudian pasti masih sering ditemui terdapatnya ketidakterbukaan keluarga dalam menjunjung solidaritas karena adanya perbedaan pendapat, dan tidak saling mengerti. Penelitian dalam skripsi ini bertujuan untuk memberikan gambaran atau pemahaman bagaimana sebuah film menyajikan sebuah pesan yang berfokus pada realitas kehidupan manusia terutama di dalam lingkungan keluarga seperti adanya dukungan, ketidakterbukaan, dalam meningkatkan rasa nilai solidaritas keluarga. Dukungan keluarga merupakan bentuk dari komunikasi verbal maupun non-verbal yang berupa saran, bantuan dan tingkah laku yang berpengaruh pada tingkah laku penerima. Sedangkan ketidakterbukaan merupakan sebuah sikap yang enggan untuk membuka diri seperti sulit dalam mengungkapkan apa yang sedang dirasakan, apa yang sedang dilalui, dan hanya menyimpan perasaan itu sendirian. Solidaritas keluarga adalah kekompakan atau kebersamaan yang dimana saling menyempurnakan/melindungi satu sama lain sesama anggota keluarga. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kualitatif dengan menggunakan teori semiotika Roland Barthes yang mengandung 3 makna, denotasi, konotasi dan mitos. Hasil dari penelitian ini yaitu pada film “Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini” mempunya banyak tanda yang merepresentasikan sebuah dukungan dalam keluarga. Banyak sikap dukungan, diskusi, walaupun adanya sebuah tindak ketidakterbukaan tetapi sebagai keluarga harus mampu mendiskusikan hal tersebut, kemudian jika terjadi permasalahan hendaknya saling memaafkan. Saran yang hendak peneliti sampaikan untuk penikmat film genre keluarga ini yaitu mampu mengaplikasikan sikap sikap positif yang tergambar di dalam film ini dalam kehidupaan lingkungan keluarga karena keluarga merupakan tempat pertama individu tumbuh.
Uncontrolled Keywords: Family, Support, Non-Openness, Family Solidarity Keluarga, Dukungan, Ketidakterbukaan, Solidaritas Keluarga
Subjects: Communication > Communication (General)
Divisions: 06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > 70201-Program Studi Ilmu Komunikasi
06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Depositing User: Dhias lestari handayani
Date Deposited: 04 Jun 2024 11:55
Last Modified: 04 Jun 2024 11:55
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/35815

Actions (login required)

View Item View Item