Riantoro, Geraldi and As-syirazi, Achmad Syarafuddin (2024) PENGARUH PENAMBAHAN ZINC OXIDE DAN BUBUK KULIT JERUK TERHADAP SIFAT FISIK DAN MEKANIS KOMPOSIT FILM POLYLACTIC ACID (PLA)/CELLULOSE ACETATE (CA). S1 thesis, Fakultas Teknik Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.
Text (Skripsi)
Geraldi Riantoro_3335200045_Fulltext.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (Skripsi)
Geraldi Riantoro_3335200045_01.pdf Restricted to Registered users only Download (749kB) |
|
Text (Skripsi)
Geraldi Riantoro_3335200045_02.pdf Restricted to Registered users only Download (165kB) |
|
Text (Skripsi)
Geraldi Riantoro_3335200045_03.pdf Restricted to Registered users only Download (164kB) |
|
Text (Skripsi)
Geraldi Riantoro_3335200045_04.pdf Restricted to Registered users only Download (504kB) |
|
Text (Skripsi)
Geraldi Riantoro_3335200045_05.pdf Restricted to Registered users only Download (34kB) |
|
Text (Skripsi)
Geraldi Riantoro_3335200045_Ref.pdf Restricted to Registered users only Download (212kB) |
|
Text (Skripsi)
Geraldi Riantoro_3335200045_Lamp.pdf Restricted to Registered users only Download (146kB) |
Abstract
Plastik konvensional sudah menjadi bahan pengemas yang banyak digunakan oleh masyarakat namun berdampak buruk terhadap lingkungan. Maka dari itu, perlu adanya alternatif pengganti plastik konvensial dengan plastik yang ramah lingkungan berbahan baku dari alam dan bersifat biodegradable salah satunya plastik berbahan baku Polylactic Acid (PLA) dikombinasikan dengan Cellulose acetate (CA) dan compatibilizer yaitu Tween 80. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mendapatkan rasio optimum penambahan ZnO dan bubuk kulit jeruk pada PLA/CA dengan compatibilizer Tween 80 yang dapat meningkatkan kekuatan fisik, mekanis, dan sifat antibakteri komposit film. Metode yang akan digunakan adalah solvent casting dengan perbandingan massa PLA/CA yaitu 6:4 dengan penambahan Tween 80 2%, dan penambahan bubuk kulit jeruk dan bubuk logam ZnO dengan variasi 2, 4, 6, dan 10 % b/b terhadap berat PLA. Uji yang dilakukan antara lain FTIR, SEM, XRD, DSC-TGA, uji mekanis (tensile strength dan elongation at break), uji swelling, dan uji antibakteri. Hasil penelitian menujukkan bahwa komposit film PLA/CA/Tween-80 memiliki permukaan yang cukup halus dengan rongga kecil, mampu terdegradasi hingga suhu 546,38°C (ZnO) dan 546,57°C (bubuk kulit jeruk). Terkait mekanisnya komposit film terbaik terindentifikasi pada variasi 6% ZnO tensile strength sebesar 4,28 MPa dan 6% bubuk kulit jeruk 4,05 MPa dengan elongation at break mencapai 13% (6% ZnO) dan 11,2% (6% bubuk kulit jeruk), dengan penyerapan air yang cukup kecil dan variasi ini tak menunjukkan aktivitas antibakteri untuk keduanya.
Item Type: | Thesis (S1) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Additional Information: | Plastik konvensional sudah menjadi bahan pengemas yang banyak digunakan oleh masyarakat namun berdampak buruk terhadap lingkungan. Maka dari itu, perlu adanya alternatif pengganti plastik konvensial dengan plastik yang ramah lingkungan berbahan baku dari alam dan bersifat biodegradable salah satunya plastik berbahan baku Polylactic Acid (PLA) dikombinasikan dengan Cellulose acetate (CA) dan compatibilizer yaitu Tween 80. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mendapatkan rasio optimum penambahan ZnO dan bubuk kulit jeruk pada PLA/CA dengan compatibilizer Tween 80 yang dapat meningkatkan kekuatan fisik, mekanis, dan sifat antibakteri komposit film. Metode yang akan digunakan adalah solvent casting dengan perbandingan massa PLA/CA yaitu 6:4 dengan penambahan Tween 80 2%, dan penambahan bubuk kulit jeruk dan bubuk logam ZnO dengan variasi 2, 4, 6, dan 10 % b/b terhadap berat PLA. Uji yang dilakukan antara lain FTIR, SEM, XRD, DSC-TGA, uji mekanis (tensile strength dan elongation at break), uji swelling, dan uji antibakteri. Hasil penelitian menujukkan bahwa komposit film PLA/CA/Tween-80 memiliki permukaan yang cukup halus dengan rongga kecil, mampu terdegradasi hingga suhu 546,38°C (ZnO) dan 546,57°C (bubuk kulit jeruk). Terkait mekanisnya komposit film terbaik terindentifikasi pada variasi 6% ZnO tensile strength sebesar 4,28 MPa dan 6% bubuk kulit jeruk 4,05 MPa dengan elongation at break mencapai 13% (6% ZnO) dan 11,2% (6% bubuk kulit jeruk), dengan penyerapan air yang cukup kecil dan variasi ini tak menunjukkan aktivitas antibakteri untuk keduanya. | |||||||||
Subjects: | T Technology > TP Chemical technology | |||||||||
Divisions: | 03-Fakultas Teknik > 24201-Jurusan Teknik Kimia | |||||||||
Depositing User: | Geraldi Riantoro | |||||||||
Date Deposited: | 24 Jun 2024 13:59 | |||||||||
Last Modified: | 24 Jun 2024 13:59 | |||||||||
URI: | http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/35653 |
Actions (login required)
View Item |