Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

RANCANG BANGUN MESIN PENCUCI RUMPUT LAUT TIPE HYBRID KAPASITAS 30 KILOGRAM PER PROSES

DWIMANSYAH, RIDHO (2017) RANCANG BANGUN MESIN PENCUCI RUMPUT LAUT TIPE HYBRID KAPASITAS 30 KILOGRAM PER PROSES. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text (Sekripsi)
Rancang Bangun Mesin Pencuci Rumput Laut Tipe Hybrid Kapasitas 30 Kilogram Per Proses (full text).pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

Pengolahan rumput laut di Indonesia, khususnya di desa Lontar Kabupaten Serang masih menggunakan cara manual dan tradisional. Hasil yang dijual pun masih dalam bentuk raw material sehingga belum ada nilai tambah dari hasil penjualan tersebut. Oleh karena itu, diperlukan teknologi modern untuk pengolahan rumput laut. Tugas akhir ini membuat mesin pencuci rumput laut untuk proses awal pengolahan rumput laut yaitu pencucian. Metodologi penelitian yang dipakai adalah metode perancangan Pahl and Beitz dengan QFD. Hasil penelitian adalah mesin pencuci rumput laut yang sumber energinya berasal dari sinar matahari, listrik PLN, dan tenaga manusia. Tabung pencuci berdiameter 500 mm dan panjang 1000 mm dengan poros bersudu yang digerakkan motor listrik 0,5 HP atau handle penggerak manual. Panel surya yang digunakan yaitu 100 Watt peak, Aki 12 volt 32 Ah, dan power inverter untuk mengubah arus DC menjadi AC. Untuk mengalirkan air dari sumber air ke tabung pencuci, digunakan pompa 125 watt dengan head 9 meter. Kata kunci : rumput laut, Pahl and Beitz, QFD, panel surya

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorSatria, DhimasUNSPECIFIED
Thesis advisorRosyadi, ImronUNSPECIFIED
Additional Information: Pengolahan rumput laut di Indonesia, khususnya di desa Lontar Kabupaten Serang masih menggunakan cara manual dan tradisional. Hasil yang dijual pun masih dalam bentuk raw material sehingga belum ada nilai tambah dari hasil penjualan tersebut. Oleh karena itu, diperlukan teknologi modern untuk pengolahan rumput laut. Tugas akhir ini membuat mesin pencuci rumput laut untuk proses awal pengolahan rumput laut yaitu pencucian. Metodologi penelitian yang dipakai adalah metode perancangan Pahl and Beitz dengan QFD. Hasil penelitian adalah mesin pencuci rumput laut yang sumber energinya berasal dari sinar matahari, listrik PLN, dan tenaga manusia. Tabung pencuci berdiameter 500 mm dan panjang 1000 mm dengan poros bersudu yang digerakkan motor listrik 0,5 HP atau handle penggerak manual. Panel surya yang digunakan yaitu 100 Watt peak, Aki 12 volt 32 Ah, dan power inverter untuk mengubah arus DC menjadi AC. Untuk mengalirkan air dari sumber air ke tabung pencuci, digunakan pompa 125 watt dengan head 9 meter. Kata kunci : rumput laut, Pahl and Beitz, QFD, panel surya
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: 03-Fakultas Teknik
03-Fakultas Teknik > 21201-Jurusan Teknik Mesin
Depositing User: Admin Eprints Untirta
Date Deposited: 19 Oct 2021 03:26
Last Modified: 19 Oct 2021 03:26
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/3260

Actions (login required)

View Item View Item