Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH IRADIASI GAMMA DAN KONSENTRASI METFORMIN HCl TERHADAP KEMAMPUAN PELEPASAN OBAT DI DALAM HIDROGEL POLI VINIL ALKOHOL – KITOSAN - NISOPROPILAKRILAMIDA

SEPTIRIANA, IRENE and FEBRIANTI, TIKA (2017) PENGARUH IRADIASI GAMMA DAN KONSENTRASI METFORMIN HCl TERHADAP KEMAMPUAN PELEPASAN OBAT DI DALAM HIDROGEL POLI VINIL ALKOHOL – KITOSAN - NISOPROPILAKRILAMIDA. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text (Skripsi)
PENGARUH IRADIASI GAMMA DAN KONSENTRASI METFORMIN HCl TERHADAP KEMAMPUAN PELEPASAN OBAT DI DALAM HIDROGEL POLI VINIL ALKOHOL – KITOSAN - N- ISOPROPILAKRILAMIDA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

sensitive with environmental change such as pH, temperature, lighting, and electricity. Hydrogels have been many applied in pharmacy because it can be used for immobilizing bioactive substance such as enzyme, cell, drug and repeatedly used in mixture separation. This research is purposed to analyze the effect of dose of gamma irradiation and concentration of Metformin Hydrochloride to hydrogel and its ability of drug release from PVA-Chitosan-N-isopropylacrylamide hydrogel. The first step is a preparation of raw materials that are poly vinyl alcohol, chitosan, and N-isopropylacrylamide. Raw materials are mixed and added with Metformin Hydrochloride. Then the mixture is homogenized using stirrer and put into a vial bottle. After passing two cycles of freezing and thawing, the mixture is then irradiated by varying 5 kGy, 10 kGy, and 15 kGy Gamma irradiation in room temperature. The gels are put out of the vial bottle and characterized the physical properties such as drug release of Metformin Hydrochloride in hydrogel, gel fraction, swelling, FTIR, and morphology structure. This research shows that PVA-Chitosan-N-isopropylacrylamide hydrogel with 15 kGy gamma irradiation and 30 mg Metformin Hydrochloride is the best result with 91% gel fraction and 186% swelling ratio.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorRia Barleany, DhenaUNSPECIFIED
Thesis advisorErizal, ErizalUNSPECIFIED
Additional Information: Hidrogel merupakan polimer hidrofilik dengan struktur ikatan tiga dimensi yang peka terhadap lingkungan, misalnya peka terhadap perubahan pH, suhu, arus listrik, dan cahaya. Hidrogel banyak diaplikasikan dalam bidang farmasi karena dapat digunakan untuk imobilisasi zat bioaktif seperti enzim, sel, obat, dan juga dapat dipakai berulangkali dalam pemisahan suatu sistem campuran. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dosis iradiasi gamma (ϒ) dan konsentrasi obat metformin hidroklorida terhadap hidrogel serta kemampuan drug release dari hidrogel PVA-Kitosan-N-Isopropilakrilamida. Prosedur awal dari penelitian ini adalah preparasi bahan baku, yaitu poli vinil alkohol, kitosan, dan n-isopropilakrilamida. Bahan-bahan tersebut dicampurkan dan ditambahkan dengan obat metformin HCl, kemudian dihomogenisasi hingga homogen dengan menggunakan stirrer. Setelah itu, memasukan campuran hidrogel ke dalam botol vial 5 ml lalu dilakukan freezing and thawing. Setelah melewati dua siklus, melakukan iradiasi gamma dengan variasi 5 kGy, 10 kGy, dan 15 kGy pada suhu kamar. Hasil radiasi yang berupa gel kemudian dikeluarkan dari botol dan dikarakterisasi sifat fisiknya yang meliputi uji lepas metformin HCL dalam hidrogel, fraksi gel, daya serap air, FTIR dan bentuk morfologinya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hidrogel PVA-Kitosan-N-Isopropilakrilamida dengan dosis iradiasi 15 kGy dan dosis obat metformin hidroklorida 30 mg adalah yang terbaik dengan nilai fraksi gel 91%, rasio swelling 186%.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: 03-Fakultas Teknik
03-Fakultas Teknik > 24201-Jurusan Teknik Kimia
Depositing User: Admin Eprints Untirta
Date Deposited: 18 Oct 2021 07:18
Last Modified: 18 Oct 2021 07:18
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/3182

Actions (login required)

View Item View Item