Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN JASA SEKTOR KEUANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA (Studi Empiris Pada Perusahaan Jasa Sektor Keuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009 – 2013)

Nababan, Novita (2015) PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN JASA SEKTOR KEUANGAN DI BURSA EFEK INDONESIA (Studi Empiris Pada Perusahaan Jasa Sektor Keuangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009 – 2013). S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
FULL TEXT - PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN JASA SEKTOR KEUANG.PDF - Published Version
Restricted to Registered users only until 2015.

Download (4MB)

Abstract

The purpose of this study is to examine the effect of intellectual capital (measured by VAICTM) on financial performance (measured by ROA, ATO, and MBV ratio) of financial sector service firm listed in Indonesia Stock Exchange during 2009-2013 period. The methods used in collecting data is purposive sampling method. Control variables used in the research were firm’s size and leverage. The sample was consisted of 51 firms selected from 84 firms of the population data. The firms are from 5 subsectors, which were bank subsector, financial institution subsector, securities company subsector, insurance company subsector, and others subsector. The research was an empirical study using Statistical Package for the Social Sciences (SPSS) 20.0 for data analysis. The results show that: (1) intellectual capital gives a significant positive effect on firm’s ROA ratio, (2) intellectual capital gives a significant positive effect on firm’s ATO ratio, and (3) intellectual capital gives no significant effect on firm’s MBV ratio. Keywords: intellectual capital, VAICTM, Financial Performance, ROA ratio, ATO ratio, MBV ratio, firm’s size, leverage

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorSholikhan, Agus197507222006041004
Thesis advisorRosiana, Rita197805312006042001
Additional Information: Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh intellectual capital (yang diukur dengan VAICTM) terhadap kinerja keuangan (yang diukur dengan rasio ROA, ATO, dan MBV) pada perusahaan jasa sektor keuangan yang terdaftar di Burs Efek Indonesia periode 2009-2013. Metode yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah metode purposive sampling. Penelitian ini menggunakan dua variabel kontrol, yaitu ukuran perusahaan dan leverage. Sampel terdiri atas 51 perusahaan yang diseleksi dari populasi data sebanyak 84 perusahaan. Perusahaan-perusahaan tersebut berasal dari 5 subsektor, yaitu subsektor bank, subsektor lembaga pembiayaan, subsektor perusahaan efek, subsektor perusahaan asuransi, subsektor perusahaan keuangan lainnya. Penelitian ini adalah studi empiris menggunakan Statistical Package for the Social Sciences (SPSS) 20.0 untuk analisis data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) intellectual capital memberikan pengaruh positif yang signifikan terhadap rasio ROA perusahaan, (2) intellectual capital memberikan pengaruh positif yang signifikan terhadap rasio ATO perusahaan, dan (3) intellectual capital tidak memberikan pengaruh positif yang signifikan terhadap rasio MBV perusahaan. Kata Kunci: intellectual capital, VAICTM, Kinerja Keuangan, rasio ROA, rasio ATO, rasio MBV, Ukuran Perusahaan, leverage
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: intellectual capital, VAICTM, Kinerja Keuangan, rasio ROA, rasio ATO, rasio MBV, Ukuran Perusahaan, leverage Keywords: intellectual capital, VAICTM, Financial Performance, ROA ratio, ATO ratio, MBV ratio, firm’s size, leverage
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: 05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis
05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 62201-Program Sarjana Akuntansi
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 25 Oct 2021 04:40
Last Modified: 25 Oct 2021 04:40
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/3158

Actions (login required)

View Item View Item