Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PERANCANGAN SISTEM PENILAIAN KINERJA KARYAWAN PKWT DI PT AGUNG MANDALIKA DENGAN METODE ANALYTICAL HIERARCHI PROCESS & FUZZY SIMPLE ADDITIVE WEIGHTED

Nugraha Saefulloh, Alfian (2015) PERANCANGAN SISTEM PENILAIAN KINERJA KARYAWAN PKWT DI PT AGUNG MANDALIKA DENGAN METODE ANALYTICAL HIERARCHI PROCESS & FUZZY SIMPLE ADDITIVE WEIGHTED. S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
File 2 Perancangan Sistem Penilaian Kinerja di Pt Agung Mandalika Dengan Metode Analitycal Hierarchi Procces & Fuzzy Simple Additive Weighted.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 2015.

Download (5MB)
Official URL: https://ft.untirta.ac.id

Abstract

PT Agung Mandalika is company wich provides in contruction service of electrical, mechanical, and civil. The most employees of this company is PKWT, which has problem in recruitment process for employeesment’s who will lengthen the contract and the refrence in giving salary. This reasearch is tends to make the scoring performance tool for PKWT employees, wich use as reference in contracting system and has the refrence in giving wages/salary. Based on the reasearch , the tool that made by using analytical hierarchy process and fuzzy simple additive weighted method with the first stage in deciding criterion’s scoring, the criterion that used as reference are: work result 0.252, work responsbility 0,214, loyalty k3 0,196, work discipline 0,873, individual skill 0,153. Based on the scoring above, we can use it by using linkert scale, which the employes will be scored based on the criterion. The result of emplouees’ peformance and the level based on the 16 employees PKWT are: Syamsul 0,956; Nanang Nanang 0,938, Kamsin 0,923, Yanto 0,903, Handayadi 0,879, Rifki 0,865, Kadut 0,867, Arifin 0,866, Rohman 0,834, Dendi 0,827, Niko 0,815, Anto 0,811, Bahrudin 0,807, Mastari 0,805, Subari 0,804, and Misro 0,791. Based on the result above, we can know that all of employees have ‘Very Good” performance and suggeted to lengthen the contract with the increasing of salary 0,37%, which this value has got from the changes of inflation in one year. Keyword: Performance Measure, Analytical Hierarchy Process, Fuzzy Simple Additive Weighted.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorBhuana Katili, PutiriUNSPECIFIED
Thesis advisorSuparno, SuparnoUNSPECIFIED
Additional Information: ABSTRAK PT. Agung Mandalika adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang pelayanan jasa konstruksi pada bidang elektrikal, mekanikal, dan sipil. Perusahaan yang sebagian besar karyawanya adalah pekerja PKWT ini, memiliki masalah dengan proses perekrutan karyawan yang akan diperpanjang kontraknya serta acuan dalam pemberian gaji. Penelitian ini bertujuan untuk Membuat tools penilaian kinerja karyawan PKWT yang nantinya dijadikan acuan untuk sistem pengontrakan kemabali serta bisa dijadikan penentuan upah karyawan PKWTnya. Dari hasil penelitian didapatkan bahwa tools yang dibuat menggunakan metode analytical hierarchi process & fuzzy simple additve weighted dengan tahapan awal pentuan bobot kriteria, kriteria yang di jadikan acuan adalah: hasil kerja dengan bobot 0,252, tanggung jawab kerja 0,214, taat k3 0,196, disiplin kerja 0,187, dan kemampuan individu 0,151, dari bobot tersebut penilaian dapat dilakukan dengan menggunakan skala linkert dimana pekerja dinilai sesuai kriteria. Hasil penilaian kinerja serta perangkingan yang di dapat dari 16 karyawan PKWT adalah sebagai berikut: Syamsul 0.956, Nanang 0,938, Kamsin 0,923, Yanto 0,903, Handayadi 0,879, Rifki 0,865, Kadut 0,867, Arifin 0,866, Rohman 0,834, Dendi 0,827, Niko 0,815, Anto 0,811, Bahrudin 0,807, Mastari 0,805, Subari 0,804, dan Misro 0,791. Dari hasil tersebut dapat diketahui bahwa seluruh karyawan memiliki kinerja “Sangat Baik” dan diusulkan dikontrak kembali dengan usulan kenaikan gaji sebesar 0.37% dari gaji sebelumnya, dimana nilai tersebut didapat dari rata-rata perubahan inflasi selasa satu tahun. Kata Kunci : Penilaian Kinerja, Analytical Hierarchi Process, Fuzzy Simple Additive Weighted
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Penilaian Kinerja, Analytical Hierarchi Process, Fuzzy Simple Additive Weighted Keyword: Performance Measure, Analytical Hierarchy Process, Fuzzy Simple Additive Weighted.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: 03-Fakultas Teknik
03-Fakultas Teknik > 26201-Jurusan Teknik Industri
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 25 Oct 2021 05:04
Last Modified: 25 Oct 2021 05:04
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/2867

Actions (login required)

View Item View Item