Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGETAHUAN MASYARAKAT ADAT TENTANG PENCEMARAN LINGKUNGAN (Sebagai Sumber Belajar Siswa SMA Kelas X Berupa Lembar Kerja Siswa Pada Subkonsep Pencemaran Lingkungan)

Gunawan, Andry (2015) PENGETAHUAN MASYARAKAT ADAT TENTANG PENCEMARAN LINGKUNGAN (Sebagai Sumber Belajar Siswa SMA Kelas X Berupa Lembar Kerja Siswa Pada Subkonsep Pencemaran Lingkungan). S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
2. PENGETAHUAN MASYARAKAT ADAT TENTANG PENCEMARAN LINGKUNGAN.PDF - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (16MB)

Abstract

ABSTRACT The research aims to find out the knowledge of Baduy community in environment pollution and to know the result of the research with is worthy outlined in a student assessment worksheets Problem Based of learning resources for student Senior High School / Islamic Senior High School students of class X on subconcepts environmental pollution. The method used in this research a descriptive with a qualitative approach. This research was conducted in MarchJuly 2014, the region of Baduy people Kanekes village, Leuwidamar subdistrict, Lebak Regency, Banten Province. The population in this research are Baduy people who are in Kanekes village. The sample used is the some Outer Baduy community (Kampung Kaduketug and Gajeboh) and Inner Baduy (Kampung Cibeo). Sampling was determined through purposive sampling technique. The data collected in the form of primary data (observation, interviews and documentation) and secondary data (the general conditions of location). The activities in the data analysis are data reduction, data display, and conclusion drawing/ verification. The based on the data analysis, it is knowledge of Baduy community in environment pollution in each environment region, reflected in their daily lives are always guided by customary laws regarding restrictions and rules in the form of Great Mandate and Pikukuh Karuhun. Based on the research results it can be concluded, that the knowledge of Baduy community to understand and anticipate in environment pollution, there is in the shape of teaching by not written from the ancestral form of Great Mandate and Pikukuh Karuhun. The results of student assessment worksheet (LKS) good problem based learning is used as of learning resources Senior High School/ Islamic Senior High School students of class X with obtained a good categories. Keywords: Baduy community, knowledge, environmental pollution, student assessment worksheet

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorEnggar, Utari197103152002122001
Thesis advisorSuratmi, Suratmi198212032009122002
Additional Information: ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengetahuan masyarakat adat Baduy tentang pencemaran lingkungan dan mengetahui hasil penelitian layak dituangkan dalam bentuk LKS Berbasis Masalah sebagai sumber belajar bagi siswa SMA/ MA kelas X pada subkonsep pencemaran lingkungan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini dilakukan pada bulan Maret-Juli 2014, di wilayah Masyarakat Adat Baduy Desa Kanekes, Kecamatan Leuwidamar, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat adat Baduy yang berada di Desa Kanekes. Sampel yang digunakan adalah masyarakat Baduy Luar (Kampung Kaduketug dan Kampung Gajeboh) dan Baduy Dalam (Cibeo). Pengambilan sampel ditentukan melalui teknik purposive sampling. Data yang dikumpulkan berupa data primer (observasi, wawancara, dan dokumentasi) dan data sekunder (kondisi umum lokasi). Aktivitas dalam analisis data yaitu data reduction, data display, dan conclusion drawing/ verification. Berdasarkan analisis data yang diperoleh, bahwa bentuk pengetahuan masyarakat adat Baduy tentang pencemaran lingkungan disetiap wilayah lingkungannya, tercermin dalam kehidupan keseharian mereka yang berpedoman kepada ketentuan hukum adat mengenai larangan dan aturan dalam bentuk Amanat Buyut dan Pikukuh Karuhun. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan, bahwa pengetahuan adat Baduy dalam memahami dan mengantisipasi pencemaran lingkungan, terdapat dalam bentuk pengajaran secara tidak tertulis yang diberikan dari para leluhur berupa Amanat Buyut dan Pikukuh Karuhun. Hasil penilaian lembar kerja siswa (LKS) berbasis masalah baik digunakan sebagai sumber belajar siswa SMA/ MA kelas X dengan memperoleh kategori baik. Kata kunci : masyarakat adat baduy, pengetahuan, pencemaran lingkungan, lembar kerja siswa
Uncontrolled Keywords: masyarakat adat baduy, pengetahuan, pencemaran lingkungan, lembar kerja siswa Baduy community, knowledge, environmental pollution, student assessment worksheet
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: 02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 84205-Jurusan Pendidikan Biologi
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 25 Oct 2021 05:57
Last Modified: 25 Oct 2021 05:57
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/2245

Actions (login required)

View Item View Item