Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2011– 2015

MOCHAMAD GYMNATSIAR, DEAN (2017) PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2011– 2015. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text (Skripsi)
PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KINERJA KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAH~2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

This research aims to test whether the Structure Ownership describe with Institutional Ownership effect on Firm Value describe with Price Book to Value (PBV), using Financial Performance describe with Profitability(ROA) as intervening variable. Population of the research is Mining Companies sector which listed on IDX period 2011-2015 as many as 43 companies using purposive sampling method obtained samples as much 26 companies. Data collection techniques used research libraries and documentation. Data analysis using path analysis, sobel test, and partial test (t Test). Using by the SPSS program (Statistik Product and Service Solution) 22 for windows. From the results of a calculation, all classic assumption test already fulfilled. Results of research partially shows Institutional Ownership positive effect and significant on Firm Value [Y = -1,571 + 0,434 Inst.Ownership + 0,971] with [tcount (1,760) > ttable (1,66140)]. Institutional Ownership positive effect and not significant on Profitability [M = -1,339 + 0,652 Inst.Ownership+ 0,876) with [tcount (1,650) < ttable (1,66140)]. Profitability positive effect and significant on Firm Value [Y = -0,057 + 0,261 ROA + 0,876] with [tcount (3,220) > ttable (1,66140)]. From the result of testing path analysis and sobel test showed that the profitability as an intervening variable can’t mediation the influence of between Institutional Ownership to Firm Value [0,485 > 0,15648] and it’s effects are not significant [1,3780206272 < 1,66123].

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorSriyanto, SriyantoUNSPECIFIED
Thesis advisorImron, AliUNSPECIFIED
Additional Information: Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah struktur kepemilikan yang diproksikan dengan kepemilikan institusional berpengaruh terhadap nilai perusahaan yang diproksikan dengan Price Book to Value (PBV), dengan menggunakan kinerja keuangan yang diproksikan profitabilitas (ROA) sebagai variabel intervening. Populasi penelitian yaitu perusahaan Sektor Pertambangan yang terdaftar di BEI Periode 2011-2015 sebanyak 43 perusahaan dengan menggunakan metode purposive sampling didapat sampel sebanyak 26 perusahaan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah penelitian pustaka dan dokumentasi. Analisis data menggunakan path analysis, uji sobel dan uji parsial (uji t). Dengan menggunakan program SPSS (Statistik Product and Service Solution) 22 for windows. Dari hasil perhitungan, semua uji klasik sudah terpenuhi. Hasil penelitian secara parsial menunjukkan Kepemilikan Institusional berpengaruh positif dan signifikan terhadap Nilai Perusahaan [Y = -1,571 + 0,434 Kep.Inst + 0,971] dengan [thitung (1,760) > ttabel (1,66140)]. Kepemilikan Institusional berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Profitabilitas [M = - 1,339 + 0,652 Kep.Inst + 0,876) dengan [thitung (1,650) < ttabel (1,66140)]. Profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap Nilai Perusahaan [Y = -0,057 + 0,261 ROA + 0,876] dengan [3,220 > 1,66140]. Dari hasil pengujian path analysis dan uji sobel menunjukkan bahwa Profitabilitas sebagai variabel Intervening tidak mampu memediasi pengaruh antara Kepemilikan Institusional terhadap Nilai Perusahaan [0,485 > 0,15648] dan pengaruhnya yang tidak signifikan [1,3780206272 < 1,66123].
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: 05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis
05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 61201-Program Sarjana Manajemen
Depositing User: Admin Eprints Untirta
Date Deposited: 06 Oct 2021 08:16
Last Modified: 06 Oct 2021 08:16
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/2118

Actions (login required)

View Item View Item