Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PELAKSANAAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA UNTUK MENINGKATKAN KESEHATAN LINGKUNGAN DI KELURAHAN KOTA BARU KECAMATAN SERANG

UNSPECIFIED (2021) PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PELAKSANAAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA UNTUK MENINGKATKAN KESEHATAN LINGKUNGAN DI KELURAHAN KOTA BARU KECAMATAN SERANG. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text
PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PELAKSANAAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA UNTUK MENINGKATKAN KESEHATAN LINGKUNGAN DI KELURAHAN KOTA BARU KECAMATAN SERANG.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[img] Text
RIDA_2221170007_01.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
RIDA_2221170007_02.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (815kB)
[img] Text
RIDA_2221170007_03.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (691kB)
[img] Text
RIDA_2221170007_04.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (805kB)
[img] Text
RIDA_2221170007_05.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (511kB)
[img] Text
RIDA_2221170007_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (661kB)
[img] Text
RIDA_2221170007_LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Pengelolaan sampah rumah tangga merupakan tuntutan yang harus dilakukan oleh seluruh masyarakat perilaku konsumtif. Dengan dilaksanakannya pengelolaan sampah rumah tangga mengharuskan masyarakat untuk disiplin dalam membuang sampah pada tempatnya. Hal tersebut memberikan upaya yang baik masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) partisipasi masyarakat dalam pengelolaan sampah rumah tangga di Kelurahan Kota Baru Kecamatan Serang, (2) pengelolaan sampah rumah tangga di Kelurahan Kota Baru Kecamatan Serang, (3) faktor yang mempengaruhi pengelolaan sampah rumah tangga dalam meningkatkan kesehatan lingkungan di Kelurahan Kota Baru Kecamatan Serang. Penelitian ini menggunakan metode dan pendekatan deskriptif kualitatif. Sumber data pada penelitian adalah 12 informan terdiri dari 2 ketua RT 2 petugas kebersihan dan 8 masyarakat di Kelurahan Kota Baru Kecamatan Serang. Dalam hal ini objek yang diamati adalah pengelolaan sampah di Tempat Pembuangan Sementara (TPS) pada kesehatan lingkungan di sekitarnya, khususnya Kelurahan Kota Baru. Teknik pengumpulan data yang digunakan terdiri dari tiga teknik yaitu wawancara, observasi dan dokumentasi. Adapun teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu: reduksi data, pengumpulan data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian (1) partisipasi masyarakat dalam pengelolaan sampah rumah tangga cukup diantaranya adalah: kontribusi ide/pikiran, kontribusi tenaga, kontribusi biaya/uang dan kontribusi alat/material (2) pengelolaan sampah yang dilakukan masyarakat meliputi: pemilahan sampah disetiap rumah, pengumpulan sampah rumah tangga menuju TPS, dan pengangkutan ke pemrosesan tempat akhir (3) adapun faktor yang mempengaruhi pengelolaan sampah rumah tangga yaitu sistem pengumpulan sampah rumah tangga, keadaan sosial ekonomi dan budaya, dan kebiasaan masyarakat.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorSudadio, Sudadio196204111982011001
Thesis advisorSholih, Sholih196006141987021001
Additional Information: The management of household waste is a demand that must be done by all the community of consumptive behavior. With the implementation of household waste management requires the community to discipline in throwing garbage in place. It provides a good effort of society to maintain environmental cleanliness. The purpose of this study is to know: (1) community participation in household waste management in New Town substitutes Serang District, (2) household waste management in New Town substitutes Serang District, (3) factors affecting the management of household waste in improving environmental health in New City substitute Serang District.This research uses qualitative descriptive methods and approaches. The data source in the study was 12 informants consisting of 2 Chair of RT 2 janitorand 8 Communities in Kelurahan Kota New Tecan District Serang. In this case object observed is the management of waste in the disposal spot (TPS) in the environmental surroundings, especially the substitute of the new city. The data collection techniques used consist of three techniques are interviews, observation and documentation. The data analysis technique in this research is: data reduction, data collection and concludes with conclusion. Based on the results of research (1) community participation in household waste management enough among them are: Contribution of ide/ mind, pira contribution, contact of moster/money and mosters of moster/material (2) garabance secin each home, household garbage collection to TPS, and transport to the final place processing (3) for the factors that affect the management of household waste is a garbage collection system, the social economic and cultural circumstances, and community habits
Uncontrolled Keywords: Environmental health, community participation, household waste management. Kesehatan lingkungan, partisipasi masyarakat, pengelolaan sampah rumah tangga.
Subjects: L Education > LC Special aspects of education > LC5201 Education extension. Adult education. Continuing education
Divisions: 02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 86205-Jurusan Pendidikan Nonformal
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 29 Dec 2022 08:57
Last Modified: 29 Dec 2022 08:57
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/19204

Actions (login required)

View Item View Item