Wahyudi, Hari (2022) PERTANGGUNG JAWABAN BANK DALAM MEMBERIKAN GANTI RUGI TERHADAP NASABAH ATAS KELALAIAN BANK DIHUBUNGKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 21 TAHUN 2008 TENTANG PERBANKAN SYARIAH (Studi Kasus PT. Bank Syariah Indonesia Tbk ex PT. Bank BRI Syariah Tbk). S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.
Text
HARI WAHYUDI_111150031_01.pdf Restricted to Registered users only Download (994kB) |
|
Text
HARI WAHYUDI_111150031_02.pdf Restricted to Registered users only Download (313kB) |
|
Text
HARI WAHYUDI_111150031_03.pdf Restricted to Registered users only Download (309kB) |
|
Text
HARI WAHYUDI_111150031_04.pdf Restricted to Registered users only Download (172kB) |
|
Text
HARI WAHYUDI_111150031_05.pdf Restricted to Registered users only Download (54kB) |
|
Text
HARI WAHYUDI_111150031_PERTANGGUNG JAWABAN BANK DALAM MEMBERIKAN GANTI RUGI TERHADAP NASABAH ATAS KELALAIAN BANK DIHUBUNGKAN DENGAN UNDANG-UNDANG NOMOR 21.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
HARI WAHYUDI_111150031_LAMP.pdf Restricted to Registered users only Download (54kB) |
|
Text
HARI WAHYUDI_111150031_REF.pdf Restricted to Registered users only Download (260kB) |
Abstract
Islamic banking has the main function as a financial intermediary institution, namely an institution that collects funds from the public in the form of deposits and distributes them back to the public in the form of credit or financing. Article 1 point 1 UUPS No. 21 of 2008 concerning Islamic Banking provides an understanding of Islamic Banking, namely everything related to Islamic banks and sharia business units, including institutions, business activities, as well as methods and processes in carrying out their business activities. The problems discussed in this thesis are (1). How is the responsibility of the bank for the loss of the customer's guarantee for the bank's negligence. 21 of 2008 concerning Islamic Banking? (2). What are the legal consequences of the Bank's negligence related to UUPS No. 21 of 2008 concerning Islamic Banking? The theory used by the author is the theory of responsibility and the theory of legal certainty. In this study the author uses a normative juridical research method, with research specifications in the form of a descriptive analytical approach, the source of the data is secondary data, the data collection technique is in the form of library research, the data analysis is in the form of qualitative analysis, and the research location is in the Library of the Faculty of Law Untirta, BRI Syariah Branch Office. Tangerang BSD, Home of Mr. Agus Salim. The results of the study indicate that the customer has not yet provided an answer, so the solution is to the courts and the only court institution authorized to examine and decide on sharia banking disputes is the Religious Courts. agreement made by the parties. The author also suggests that in principle, the rights of one party are the obligations of the other party and vice versa. When the parties are aware of their rights and obligations to fulfill the contract according to the mutual agreement at the beginning of the contract and the bank must take full responsibility and implement the principles of Indonesian Islamic banks. Corporate Social Responsibility or Corporate Social Responsibility is the company's commitment to the environment. Keywords: Liability, Bank, Customer.
Item Type: | Thesis (S1) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Additional Information: | Perbankan syariah mempunyai fungsi utama sebagai lembaga intermediasi keuangan, yaitu lembaga yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kembali kepada masyarakat dalam bentuk kredit atau pembiayaan. Pasal 1 angka 1 UUPS No. 21 Tahun 2008 Tentang Perbankan Syariah memberikan pengertian Perbankan Syariah yaitu segala sesuatu yang menyangkut tentang bank syariah dan unit usaha syariah, mencakup kelembagaan, kegiatan usaha, serta cara dan proses dalam melaksanakan kegiatan usahanya. Adapun Permasalahan yang di bahas dalam skripsi ini adalah (1).Bagaimana tanggung jawab bank atas hilangnya jaminan milik nasabah atas kelalaian bank Dihubungkan Dengan UUPS No. 21 Tahun 2008 Tentang Perbankan Syariah ? (2).Bagaimana akibat hukum atas kelalaian Bank dihubungkan dengan UUPS No. 21 Tahun 2008 Tentang Perbankan Syariah? Teori yang digunakan penulis adalah Teori Tanggung Jawab dan Teori Kepastian Hukum. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode penelitian yuridis normatif, dengan spesifikasi penelitian berupa pendekatan deskriptif analitis, sumber datanya berupa data sekunder, teknik pengumpulan datanya berupa studi kepustakaan, analisis datanya berupa analisis kualitatif, serta lokasi penelitian di Perpustakaan Fakultas Hukum Untirta, BRI Syariah Kantor Cabang Tangerang BSD, Rumah Bapak Agus Salim. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa masih belum memberikan jawaban bagi nasabah maka solusi nya ke ranah pengadilan dan satu-satunya pranata Pengadilan yang berwenang memeriksa dan memutus sengketa perbankan syariah adalah Pengadilan Agama.dan ketidak pahaman para pihak terhadap kondisi dan posisi mereka sehingga dibutuhkan suatu kepastian hukum terhadap perjanjian yang dibuat oleh para pihak tersebut. Penulis juga menyarankan Pada prinsipnya, hak salah satu pihak adalah kewajiban bagi pihak lain demikian pula sebaliknya. Ketika para pihak menyadari hak dan kewajibannya untuk menunaikan akad sesuai kesepakatan bersama di awal akad dan pihak bank sudah seharus nya bertangung jawab penuh dan melaksanakan sudut prinsip bank syariah Indonesia Corporate Social Responsibility atau Tanggung jawab Sosial Perusahaan adalah komitmen perusahaan kepada lingkungan. Kata Kunci : Pertanggung Jawaban, Bank, Nasabah. | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | Keywords: Liability, Bank, Customer. Kata Kunci : Pertanggung Jawaban, Bank, Nasabah. | |||||||||
Subjects: | K Law > K Law (General) | |||||||||
Divisions: | 01-Fakultas Hukum 01-Fakultas Hukum > 74201-Program Studi Ilmu Hukum |
|||||||||
Depositing User: | mr hari wahyudi | |||||||||
Date Deposited: | 25 May 2023 10:26 | |||||||||
Last Modified: | 25 May 2023 10:26 | |||||||||
URI: | http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/19179 |
Actions (login required)
View Item |