Nur Silawati, Reni (2022) PENGEMBANGAN WONDERSHARE QUIZ CREATOR SEBAGAI ALAT EVALUASI PADA PEMBELAJARAN SEJARAH (Pada Siswa SMA Kelas XI IPS 2 di SMA Negeri 1 Sobang). S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.
![]() |
Text
Reni Nur Silawati_2288180005_Fulltext.pdf Restricted to Registered users only Download (18MB) |
![]() |
Text
Reni Nur Silawati_2288180005_01.pdf Restricted to Registered users only Download (903kB) |
![]() |
Text
Reni Nur Silawati_2288180005_02.pdf Restricted to Registered users only Download (297kB) |
![]() |
Text
Reni Nur Silawati_2288180005_03.pdf Restricted to Registered users only Download (175kB) |
![]() |
Text
Reni Nur Silawati_2288180005_04.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
![]() |
Text
Reni Nur Silawati_2288180005_05.pdf Restricted to Registered users only Download (95kB) |
![]() |
Text
Reni Nur Silawati_2288180005_Ref.pdf Restricted to Registered users only Download (108kB) |
![]() |
Text
Reni Nur Silawati_2288180005_Lamp.pdf Restricted to Registered users only Download (13MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses pengembangan, kelayakan dan tingkat keberhasilan dalam pengembangan Wondershare Quiz Creator sebagai alat evaluasi pada pembelajaran sejarah di kelas XI IPS 2 SMA Negeri 1 Sobang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian dan pengembangan atau Research and Development yang mengacu pada model pengembangan ADDIE yang terdiri dari lima tahapan yang meliputi analisis (analysis), desain (design), pengembangan (development), implementasi (implementation) dan evaluasi (evaluation). Kelebihan menggunakan Wondershare Quiz Creator yaitu mempermudah guru menyiapkan dan menyusun alat evaluasi pembelajaran. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa alat evaluasi Wondershare Quiz Creator yang telah divalidasi ahli materi memperoleh skor persentase 94,2% dengan kriteria sangat valid, validasi oleh ahli desain media setelah revisi memperoleh skor persentase 93% dengan kriteria sangat valid, dan respon peserta didik memperoleh skor persentase 86,1% dengan kriteria sangat valid. Aplikasi Wondershare Quiz Creator dikatan berpengaruh terhadap pembelajaran sejarah dilihat dari tingkat keberhasilan pengembangan yang memperoleh skor persentase sebesar 85,7% . Tingkat keberhasilan pengembangan memberoleh hasil 85,7% > 85% maka produk dinyatakan berhasil. Dengan demikian, Wondershare Quiz Creator yang dikembangkan layak untuk digunakan sebagai alat evaluasi pada materi Kerajaan-kerajaan Maritim Indonesia Masa Islam untuk peserta didik kelas XI IPS 2 di SMA Negeri 1 Sobang. Kata Kunci : Wondershare Quiz Creator, ADDIE, Evaluasi, dan Pembelajaran Sejarah.
Item Type: | Thesis (S1) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Additional Information: | Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses pengembangan, kelayakan dan tingkat keberhasilan dalam pengembangan Wondershare Quiz Creator sebagai alat evaluasi pada pembelajaran sejarah di kelas XI IPS 2 SMA Negeri 1 Sobang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian dan pengembangan atau Research and Development yang mengacu pada model pengembangan ADDIE yang terdiri dari lima tahapan yang meliputi analisis (analysis), desain (design), pengembangan (development), implementasi (implementation) dan evaluasi (evaluation). Kelebihan menggunakan Wondershare Quiz Creator yaitu mempermudah guru menyiapkan dan menyusun alat evaluasi pembelajaran. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa alat evaluasi Wondershare Quiz Creator yang telah divalidasi ahli materi memperoleh skor persentase 94,2% dengan kriteria sangat valid, validasi oleh ahli desain media setelah revisi memperoleh skor persentase 93% dengan kriteria sangat valid, dan respon peserta didik memperoleh skor persentase 86,1% dengan kriteria sangat valid. Aplikasi Wondershare Quiz Creator dikatan berpengaruh terhadap pembelajaran sejarah dilihat dari tingkat keberhasilan pengembangan yang memperoleh skor persentase sebesar 85,7% . Tingkat keberhasilan pengembangan memberoleh hasil 85,7% > 85% maka produk dinyatakan berhasil. Dengan demikian, Wondershare Quiz Creator yang dikembangkan layak untuk digunakan sebagai alat evaluasi pada materi Kerajaan-kerajaan Maritim Indonesia Masa Islam untuk peserta didik kelas XI IPS 2 di SMA Negeri 1 Sobang. Kata Kunci : Wondershare Quiz Creator, ADDIE, Evaluasi, dan Pembelajaran Sejarah. | |||||||||
Subjects: | D History General and Old World > D History (General) L Education > L Education (General) |
|||||||||
Divisions: | 02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan 02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 87201-Jurusan Pendidikan Sejarah |
|||||||||
Depositing User: | Reni Nur Silawati | |||||||||
Date Deposited: | 28 Dec 2022 11:30 | |||||||||
Last Modified: | 28 Dec 2022 11:30 | |||||||||
URI: | http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/19130 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |