NURUL AULIA, SITI (2017) PENGARUH INFORMATION SHARING TERHADAP KINERJA SUPPLY CHAIN MANAGEMENT DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.
Text
PENGARUH INFORMATION SHARING TERHADAP KINERJA SUPPLY CHAIN MANAGEMENT DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN.pdf Download (2MB) |
Abstract
The purpose of this study is examine the effect of information sharing on the performance of supply chain management and its impact on company performance. The data used in this study are primary data. The methods used in collecting the data is purposive sampling method, using a written statement by filling out the questionnaire. The sample was middle manager manufacturing company located in Banten province, with the respondent's logistic manager, marketing manager, production manager,financial manager, HRD manager. Out of the 95 questionnaires distributed only 40 questionnaires were returned and only 35 questionnaires that can be processed. Data was analized by using Structural Equation Modeling (SEM) with Partial Least Square (PLS) method, the results of this study stated that: 1) variable information sharing positive and significant effect on the performance of supply chain management, 2) variable performance of supply chain management and significant positive effect on company performance.
Item Type: | Thesis (S1) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Additional Information: | Penelitian ini bertujuan untuk menguji tentang pengaruh information sharing terhadap kinerja supply chain management dan dampaknya terhadap kinerja perusahaan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Metode yang digunakan dalam mengumpulkan data adalah metode purposive sampling, dengan menggunakan pernyataan tertulis melalui pengisian kuesioner. Sampel penelitian ini adalah middle manager perusahaan manufaktur yang berada di provinsi Banten, dengan responden manajer logistik, manajer pemasaran, manajer produksi, manajer keuangan, manajer HRD. Dari 95 kuesioner yang disebar hanya 40 kuesioner yang kembali dan hanya 35 kuesioner yang dapat diolah. Data dalam penelitian ini dianalisa menggunakan teknik Strcutural Equation Modeling (SEM) dengan motode Partial Least Square (PLS), hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa : 1) variabel information sharing berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja supply chain management, 2) variabel kinerja supply chain management berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja perusahaan. | |||||||||
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
|||||||||
Divisions: | 05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis 05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 62201-Program Sarjana Akuntansi |
|||||||||
Depositing User: | Admin Eprints Untirta | |||||||||
Date Deposited: | 30 Sep 2021 06:11 | |||||||||
Last Modified: | 30 Sep 2021 06:11 | |||||||||
URI: | http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/1854 |
Actions (login required)
View Item |