Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH DIVERSIFIKASI PERUSAHAAN, STRATEGI UNIT BISNIS, DAN PENEKANAN ANGGARAN TERHADAP KEBERADAAN SLACK DALAMANGGARAN

Normaida, Elisabet (2016) PENGARUH DIVERSIFIKASI PERUSAHAAN, STRATEGI UNIT BISNIS, DAN PENEKANAN ANGGARAN TERHADAP KEBERADAAN SLACK DALAMANGGARAN. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text (Skripsi)
PENGARUH DIVERSIFIKASI PERUSAHAAN, STRATEGI UNIT BISNIS, DAN PENEKANAN ANGGARAN TERHADAP KEBERADA.PDF
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

This study aimed to examine the effect of corporate diversification, business unit strategy and budgetary emphasis on the presence of slack in the budget at a manufacturing company in the city of Cilegon. The independent variables in this study is a corporate diversification, business unit strategy and budgetary emphasis, while the dependent variable is the budgetary slack. The sample in this research is 41 respondents using purposive sampling technique on to employees in the manufacturing city of Cilegon. Data were collected by distributing questionnaires directly to the respondent and the measurement data using a Likert scale of 5, Structural Equation Model (SEM) software to run through Partial Least Square (PLS), was used to analyze the data. The results of this study indicate that the diversification of the company positive effect on the budgetary slack. Strategy business unit negatively affect the budgetary slack. Budgetary emphasis positive effect on the budgetary slack.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorAbu Hanifah, ImamUNSPECIFIED
Thesis advisorFajar Muttaqin, GalihUNSPECIFIED
Additional Information: Penelitian ini bertujuan untuk meneliti tentang pengaruh diversifikasi perusahaan, strategi unit bisnis, dan penekanan anggaran terhadap keberadaan slack dalam anggaran pada perusahaan manufaktur di Kota Cilegon. Variabel independen dalam penelitian ini adalah diversifikasi perusahaan, strategi unit bisnis dan penekanan anggaran, sedangkan untuk variabel dependen adalah kesenjangan anggaran. Sampel dalam penelitian ini adalah 41 responden dengan menggunakan metode teknik secara purposive sampling yaitu kepada para karyawan di perusahaan manufaktur Kota Cilegon. Data dikumpulkan dengan menyebarkan kuesioner secara langsung kepada responden yang bersangkutan dan pengukuran data menggunakan 5 skala likert, Structural Equation Model (SEM) dengan dijalankan melalui perangkat lunak Partial Least Square (PLS), digunakan untuk menganalisis data. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa diversifikasi perusahaan berpengaruh positif terhadap kesenjangan anggaran. Strategi unit bisnis berpengaruh negatif terhadap kesenjangan anggaran. Penekanan anggaran berpengaruh positif terhadap kesenjangan anggaran.
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: 05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis
05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 62201-Program Sarjana Akuntansi
Depositing User: Admin Eprints Untirta
Date Deposited: 30 Sep 2021 04:43
Last Modified: 30 Sep 2021 04:43
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/1811

Actions (login required)

View Item View Item