Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

RANCANG BANGUN ALAT KENDALI PRESSURE SWING ADSORPTION DENGAN METODE ON-OFF BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO UNO

NURHAKIM, LUKMAN (2022) RANCANG BANGUN ALAT KENDALI PRESSURE SWING ADSORPTION DENGAN METODE ON-OFF BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO UNO. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text
Lukman Nurhakim_3331180002-CP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (134kB)
[img] Text
Lukman Nurhakim_3331180002_01.pdf
Restricted to Registered users only

Download (914kB)
[img] Text
Lukman Nurhakim_3331180002_02.pdf
Restricted to Registered users only

Download (894kB)
[img] Text
Lukman Nurhakim_3331180002_03.pdf
Restricted to Registered users only

Download (430kB)
[img] Text
Lukman Nurhakim_3331180002_04.pdf
Restricted to Registered users only

Download (480kB)
[img] Text
Lukman Nurhakim_3331180002_Ref.pdf
Restricted to Registered users only

Download (326kB)
[img] Text
Lukman Nurhakim_3331180002_05.pdf
Restricted to Registered users only

Download (601kB)
[img] Text
Lukman Nurhakim_3331180002_fulltext.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[img] Text
Lukman Nurhakim_3331180002_Lamp.pdf
Restricted to Registered users only

Download (850kB)

Abstract

Pressure Swing Adsorption adalah sebuah metode yang sering digunakan untuk proses pemurnian udara dengan memanfaatkan perbedaan kesetimbangan dan perbedaan tingkat difusi. pada pemurnian oksigen bahan adsorben yang digunakan adalah zeolit dimana zeolit merupakan sebuah mineral yang mampu mengadsorpsi gas nitrogen pada udara dan melepaskan gas oksigen sebagai produk. Pada alat pressure swing adsorption yang dibuat sistem otomatis dibuat menggunakan Arduino uno yang merupakan salah satu papan elektronik yang memiliki kemampuan untuk mengendalikan suatu proses, pada alat tersebut metode kendali yang digunakan adalah metode ON-OFF karena memiliki tingkat ketangguhan yang lebih tinggi serta lebih mudah digunakan dibandingkan metode lainnya. Metode perancangan Pahl & Beitz merupakan salah satu metode perancangan yang umumnya digunakan pada proses perancangan suatu produk, metode ini dipilih karena dalam penerapannya memiliki langkah yang jelas dan terstruktur. Pada alat ini hasil kemurnian oksigen yang dihasilkan sebesar 43.7% sedangkan besarnya energi listrik yang dibutuhkan untuk mengoperasikan alat PSA dengan waktu 24 jam selama 30 hari sebesar 555,84 kwh atau sebesar Rp. 751.495,68 biaya yang dibutuhkan untuk mengoperasikannya. Kata kunci : Arduino Uno, Metode ON-OFF, Perancangan Pahl & Beitz,Pressure Swing Adsorption, Zeolit

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorSATRIA, DHIMAS198305102012121006
Thesis advisorLISTIJORINI, ERNY197011022005012001
Additional Information: Pressure Swing Adsorption adalah sebuah metode yang sering digunakan untuk proses pemurnian udara dengan memanfaatkan perbedaan kesetimbangan dan perbedaan tingkat difusi. pada pemurnian oksigen bahan adsorben yang digunakan adalah zeolit dimana zeolit merupakan sebuah mineral yang mampu mengadsorpsi gas nitrogen pada udara dan melepaskan gas oksigen sebagai produk. Pada alat pressure swing adsorption yang dibuat sistem otomatis dibuat menggunakan Arduino uno yang merupakan salah satu papan elektronik yang memiliki kemampuan untuk mengendalikan suatu proses, pada alat tersebut metode kendali yang digunakan adalah metode ON-OFF karena memiliki tingkat ketangguhan yang lebih tinggi serta lebih mudah digunakan dibandingkan metode lainnya. Metode perancangan Pahl & Beitz merupakan salah satu metode perancangan yang umumnya digunakan pada proses perancangan suatu produk, metode ini dipilih karena dalam penerapannya memiliki langkah yang jelas dan terstruktur. Pada alat ini hasil kemurnian oksigen yang dihasilkan sebesar 43.7% sedangkan besarnya energi listrik yang dibutuhkan untuk mengoperasikan alat PSA dengan waktu 24 jam selama 30 hari sebesar 555,84 kwh atau sebesar Rp. 751.495,68 biaya yang dibutuhkan untuk mengoperasikannya. Kata kunci : Arduino Uno, Metode ON-OFF, Perancangan Pahl & Beitz,Pressure Swing Adsorption, Zeolit
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: 03-Fakultas Teknik
03-Fakultas Teknik > 21201-Jurusan Teknik Mesin
Depositing User: Mr Lukman Nurhakim
Date Deposited: 15 Feb 2023 15:40
Last Modified: 15 Feb 2023 15:40
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/16609

Actions (login required)

View Item View Item