Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

ANALISIS EKONOMI DAN STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA SAYURAN DAUN UNTUK MENDUKUNG KETAHANAN PANGAN (Studi Kasus Petani Sayuran Daun di Kawasan Agropolitan Kabupaten Tangerang)

HARYATI, SRI (2022) ANALISIS EKONOMI DAN STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA SAYURAN DAUN UNTUK MENDUKUNG KETAHANAN PANGAN (Studi Kasus Petani Sayuran Daun di Kawasan Agropolitan Kabupaten Tangerang). Master thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (467kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (823kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (543kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (818kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (446kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (464kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Pengembangan Kawasan Agropolitan Kabupaten Tangerang bertujuan agar menghasilkan produk-produk hasil komoditas unggulan yang berkualitas dan memenuhi standar kebutuhan pasar modern, menghasilkan petani-petani hortikultura handal dalam melakukan usaha tani untuk memproduksi produk hortikultura yang sehat, mengurangi pengangguran dan menciptakan lapangan pekerjaan melalui pengembangan hortikultura, serta meningkatkan pendapatan petani perkapita. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat keuntungan, potensi pengembangan dan strategi pengembangan sayuran daun di Kawasan Agropolitan Kabupaten Tangerang untuk mendukung ketahanan pangan. Responden dalam penelitian 65 petani dan 20 stakeholder. Analisis ekonomi usaha sayuran daun dengan analisis pendapatan, R/C ratio, B/C ratio dan BEP. Analisis potensi pengembangan sayuran daun dengan statistik deskriptif dan strategi pengembangan usaha sayuran daun dengan AHP. Analisis ekonomi usaha dari tiga komoditas sayuran daun yaitu caisim, kangkung dan bayam mampu memberikan keuntungan yang cukup besar bagi petani dengan nilai R/C ratio dan B/C ratio lebih dari satu menunjukkan usahatani sayuran daun efisien dan layak untuk diusahakan. Potensi pengembangan sayuran daun dapat mendukung ketahanan pangan dengan penyediaan lapangan pekerjaan dan keamanan pangan sayuran daun. Berdasarkan analisis AHP terhadap strategi pengembangan usaha sayuran daun, kriteria yang dianggap paling utama adalah pengembangan budidaya dengan nilai bobot prioritas sebesar 0,402. Budidaya sebagai subsistem hulu, yang merupakan awal dari usaha tani sehingga betul-betul harus dipastikan keberhasilannya, karena jika dibagian hulu atau budidayanya sudah berhasil, maka untuk subsistem hilirnya juga pasti akan lebih baik. Prioritas alternatif strategi dalam pengembangan usaha sayuran daun adalah pengembangan sumber daya manusia dengan bobot 0,470. Kualitas sumberdaya petani sangat penting dalam peningkatan produktivitas dan kesejahteraan petani.

Item Type: Thesis (Master)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorKARTINA, KARTINA196707042002122001
Thesis advisorLA SALAMPESSY, YUDI197203222005011001
Additional Information: The development of the Tangerang Regency Agropolitan Area aims to produce superior quality commodity products and meet the standards of modern market needs, to produce reliable horticultural farmers in conducting farming to produce healthy horticultural products, reduce unemployment and create jobs through horticultural development, and increase the income of farmers per capita. The purpose of this study was to determine the level of profit, potential development and development strategies of leaf vegetables in the Agropolitan Area of Tangerang Regency to support food security. Respondents in the study were 65 farmers and 20 stakeholders. Economic analysis of leaf vegetable business with income analysis, R / C ratio, B / C ratio and BEP. Analysis of the potential for leaf vegetable development using descriptive statistics and a leaf vegetable business development strategy using AHP. The business economic analysis of three leaf vegetable commodities, namely caisim, kale and spinach, is able to provide considerable benefits for farmers with an R / C ratio and a B / C ratio of more than one, indicating that leaf vegetable farming is efficient and feasible to cultivate. The potential for developing leaf vegetables can support food security by providing employment and food security for leafy vegetables. Based on the AHP analysis of the leaf vegetable business development strategy, the criterion that is considered the most important is cultivation development with a priority weight value of 0.402. Cultivation as an upstream subsystem, which is the beginning of farming so it really has to be sure of its success, because if it is successful in the upstream or cultivation, then the downstream subsystem will also be better. The priority of alternative strategies in developing leaf vegetable business is human resource development with a weight of 0.470. The quality of farmers' resources is very important in increasing the productivity and welfare of farmers. Keywords : Economic Analisys, leaf vegetable, strategy, AHP
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Analisis Ekonomi, sayuran daun, strategi, AHP
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: 08-Pascasarjana
08-Pascasarjana > 54108-Magister Ilmu Pertanian
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 25 Jul 2022 14:25
Last Modified: 25 Jul 2022 14:25
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/14754

Actions (login required)

View Item View Item