Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PERIKLANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN JASA PERBANKAN PADA BANK SYARIAH MANDIRI CABANG SERANG (Studi Pada Nasabah Bank Syariah Mandiri Cabang Serang – Banten)

Munandar, Imam (2015) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PERIKLANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN JASA PERBANKAN PADA BANK SYARIAH MANDIRI CABANG SERANG (Studi Pada Nasabah Bank Syariah Mandiri Cabang Serang – Banten). S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PERIKLANAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 2015.

Download (2MB)

Abstract

The purpose of research is to know there is influence between quality of service and advertising to Purchasing Decisions Banking Services on Bank Syariah Mandiri Branch Serang. The method of research are descriptive and associative. To determine the sample, the researchers used 100 samples to make customers of Bank Syariah Mandiri Branch Serang as respondent / sample. Data were analyzed using single regression using IBM SPSS 20 for windows. Meanwhile, to test the hypothesis, research using the t-test. The results of all the calculations, validity test, reliability test, and classical assumption test is fulfilled. In the first hypothesis obtained t-count of 2,154 > t-table 1.9844, and the second hypothesis is obtained t-count of 2.685 > t-tabel 1.98447. Based on these result, so the quality of service and advertising positive and significant impact on purchasing decisions banking services Bank Syariah Mandiri Branch Serang.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorSurya, Djasuro195508051982041001
Thesis advisorMaulani Utami, Mira198310102009122005
Additional Information: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh antara kualitas pelayanan dan periklanan terhadap keputusan pembelian jasa perbankan pada Bank Syariah Mandiri Cabang Serang.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif dan assosiatif. Untuk menentukan sampel, peneliti menggunakan 100 sampel dengan menjadikan nasabah Bank Syariah Mandiri Cabang Serang sebagai responden/sampel. Data dianalisis menggunakan regresi sederhana dengan menggunakan SPSS IBM 20 for windows. Sedangkan untuk menguji hipotesisnya, penelitian menggunakan uji t. Dari hasil semua perhitungan, uji validitas, uji reliabilitas, dan uji asumsi klasik terpenuhi.Pada Hipotesis pertama diperoleh nilai thitung sebesar 2,154 > t- tabel1.9844, dan hipotesis kedua diperoleh nilai thitung sebesar 2,685 >ttabel 1.98447. Berdasarkan hasil tersebut menunjukkan kualitas pelayanan dan periklanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian jasa perbankan pada Bank Syariah Mandiri Cabang Serang.
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Kualitas Pelayanan, Periklanan, Keputusan Pembelian Jasa Perbankan Keywords : Service Quality, Advertising, Purchasing Decisions Banking Services
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: 05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis
05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 61201-Program Sarjana Manajemen
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 27 Apr 2022 12:58
Last Modified: 27 Apr 2022 12:58
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/13784

Actions (login required)

View Item View Item