Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN PARTISIPATIF DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. PESONA BANTEN PERSADA

Baihaqi, Ifal (2014) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN PARTISIPATIF DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. PESONA BANTEN PERSADA. S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN PARTISIPATIF DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. PESONA BANTEN PERSADA.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 2014.

Download (4MB)

Abstract

The purpose of this study is knowing the effect of participative leadership style and motivation of work on employees performance. Participative leadership style as a research object variable X1, work motivation as variable X2, and employees performance as variable Y. The method that is used for this study is the quantitative method and the research design using descriptive design and casual design with the purpose of presenting the description of a structured, factual, and accurately on the facts, characteristic, and the relation between studied variables and statistically analyzed to be concluded and to test the hypothesis based on existing data. The number of the samples which is used in this study is the total employee population by 62 respondents from 160 all population. The result of the calculation using SPSS 20 Software, all the classical assumption are fulfilled and the result obtained for the value of R = 0.631. Then the relation between variables X1 and X2 simultaneously to the variable Y is a good relation. Determination coefficient of 0.399 means the ability to explain independent variables (leadership style and motivation of work) on dependent variables (employee performance) in amount of 39,9% while the remaining 60,1% is explained by the other factor is not examined in this study. Whilst adjusted R square of 0.378 means donation of variable influence X1 and X2 simultaneously to the rise and fall of 37,8% variable Y and no other values that influence it because it is constant or has been adjusted. Regression equation is obtained Y = 11210.015 + 0.592X1 + 0.179X2

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorBahiroh, Elok196210102003122001
Thesis advisorMaria, Vera197305102008122001
Additional Information: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan dan motivasi terhadap kinerja karyawan. Objek penelitian gaya kepemimpinan partisipatif sebagai variabel X1, motivasi sebagai objek variabel X2 dan kinerja karyawan sebagai variabel Y Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif serta desain penelitiannya menggunakan desain deskriptif dan desain kasual dengan tujuan yaitu untuk menyajikan gambaran secara tersrtuktur, faktual dan akurat mengenai fakta-fakta, sifat, serta hubungan antar variabel yang diteliti dan dianalisa secara statistik untuk diambil suatu kesimpulan, untuk menguji hipotesis berdasarkan data yang ada. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu sebanyak 62 dari jumlah populasi 160 karyawan. Dari hasil perhitungan dengan menggunakan software SPSS 20, semua asumsi klasik terpenuhi dan diperoleh hasil untuk nilai R = 0,631 Maka hubungan antara variabel X1 dan X2 secara simultan terhadap variabel Y adalah hubungan yang baik. Nilai koefisien determinasi sebesar 0,399 berarti kemampuan menjelaskan variabel independen (gaya kepemimpinan partisipatif dan motivasi) terhadap variabel dependen (kinerja pegawai) sebesar 39,9% sedangkan sisanya sebesar 60,1% dijelaskan oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Sementara adjusted R Square sebesar 0,378, berarti sumbangan pengaruh variabel X1 dan X2 secara simultan terhadap naik turunnya variabel Y sebesar 37,8% dan tidak ada nilai lain yang mempengaruhi karena sudah konstan atau telah disesuaikan. Persamaan regresi didapat Y = 11210.015 + 0.592X1 + 0.179X2
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Gaya Kepemimpinan Partisipatif, Motivasi, Kinerja Karyawan Keyword : Participatve Leadership Style, Motivation, Employees Performance
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: 05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis
05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 61201-Program Sarjana Manajemen
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 19 Apr 2022 14:28
Last Modified: 19 Apr 2022 14:28
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/13435

Actions (login required)

View Item View Item