Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) DANPROBLEM SOLVING DALAM PEMBELAJARAN MENULIS PARAGRAF ARGUMENTASI TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS PADA SISWA KELAS X MADRASAHALIYAH ISLAM DARUL YAWIN KOTA SERANG TAHUN AJARAN 2012-2013

Kurnia Pujianti, Try (2014) PENGARUH MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) DANPROBLEM SOLVING DALAM PEMBELAJARAN MENULIS PARAGRAF ARGUMENTASI TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS PADA SISWA KELAS X MADRASAHALIYAH ISLAM DARUL YAWIN KOTA SERANG TAHUN AJARAN 2012-2013. S1 thesis, universitas sultan ageng tirtayasa.

[img] Text
Pengaruh Model Problem Based Learning (PBL) dan Problem Solving dalam _unlocked.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (11MB)

Abstract

Abstrak Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya kenyataan yang menunjukan bahwa kelas X Madrasah islam Darul Yaqin Kota Serang masih mengalami kesulitan dalam meningkatkan kemampuan menulis dikelas. Penggunaan model problem based learning serta problem solving diharapkan dapat membantu memudahkan siswa danlam mengeluarkan ide/gagasannya dalam menulis. Tujuan penelitian ini salah untuk mengetahui pengaruh kemampuan menulis siswa dengan menggunakan model problem based learning dan media problem solving, dan untuk mengetahui perbedaan model problem based learning dan problem based solving dalam pembelajaran menulis paragraf argumentasi terhadap siswa kelas X Madrasah Aliyah Islam Darul Yaqin Kota Serang. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen semu (quasi experimental), Populasi Penelitian ini adalah siswa kelas X Madrasah Aliyah Islam Darul Taqin Kota Serang. Penentuan sampel ditetapkan dikelas X A sebagai kelas eksperimen yang terdiri dari 29 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan tes yaitu protest, tes tersebut diujikan pada kelas uji coba. Analisis data diadakan setelah melakukan Uji normalitas dan uji homogenitas yang menunjukkan bahwa skor protest berdistribusi normal dan homogen. Teknik analisis yang digunakan adalah uji-t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adanya perbedaan antara pembelajaran menulis paragraf argumentasi terhadap keterampilan menulis siswa yang mengguanakan model problem based learning dan problem solving. dari dua kelas yang terdiri adari 58 sisea yang telah diteliti di peroleh : a.) Nilai rata-rata hasil belajar siswa kelas eksperimen dengan menggnakan problem based learninig dalam pembelajaran menulis pargraf argumrntasi terhadap keterampilan menulis siswa di peroleh nilai rat-rata 64,87. 2) nilai rata-rata bbelajar siswa kellas kontrol dengan menggunakan problem solving dalam pembelajran menulis paragraf argumentasu terhadap ketermapilan menulis siswa diperoleh nilai rata-rata 64,58.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorHasani, Aceng196708201998021003
Thesis advisorhilaliyah, tatu196503182005012001
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: 02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 88201-Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 19 Apr 2022 12:28
Last Modified: 19 Apr 2022 12:28
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/13410

Actions (login required)

View Item View Item