Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

KOMUNIKASI MARKETING FESTIVAL PESONA TANJUNG LESUNG 2017 DALAM MENARIK MINAT WISATAWAN

DIFIANI, RAKHMANITA and Gumelar, Rangga G. and Mukhroman, Iman (2019) KOMUNIKASI MARKETING FESTIVAL PESONA TANJUNG LESUNG 2017 DALAM MENARIK MINAT WISATAWAN. Lainnya thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img]
Preview
Text
KOMUNIKASI MARKETING FESTIVAL PESONA TANJUNG LESUNG 2017 DALAM MENARIK - Copy.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Rakhmanita Difiani. Nim. 6662130820. Skripsi. Komunikasi Marketing Festival Pesona Tanjung Lesung 2017 Dalam Menarik Minat Wisatawan. Pembimbing I : Dr. Ing. Rangga Galura Gumelar, M.Si. dan Pembimbing II : Iman Mukhroman, S.Sos, M.Si Permasalahan yang ada dalam penelitian ini berupa minimnya kendaraan umum menuju Tanjung Lesung Resort, Promosi yang kurang memberikan dampak baik bagi Tanjung Lesung Resort karena hanya menggunakan Facebook dan Website. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bahwa Komunikasi Marketing Festival Pesona Tanjung Lesung 2017 dalam menarik minat wisatawan dengan menggunakan advertising, sales promotion, public relations dan personal selling. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif. Hasil penelitian ini menggambarkan bahwa penerapan advertising, sales promotion, public relations dan personal selling dalam event Festival Pesona Tanjung Lesung 2017 dapat menarik minat wisatawan dengan adanya lomba X-Triathlon yang menjadi daya tarik dalam event tersebut. Penggunaan Tanjung Lesung Resort sebagai tempat diadakannya event Festival pesona Tanjung Lesung 2017 memiliki dampak yang baik bagi resort itu sendiri. Beberapa hambatan yang ada masih bias ditangani dan tidak begitu mempengaruhi daya tarik event Festival Pesona Tanjung Lesung 2017 pada tahun berikutnya. Kata Kunci : Komunikasi Marketing. Lomba X-Triathlon. Festival Pesona Tanjung Lesung 2017.

Item Type: Thesis (Lainnya)
Additional Information: Rakhmanita Difiani. Nim. 6662130820. Thesis. Marketing Communication At The Festival Pesona Tanjung Lesung 2017 Attracts Tourists. Advisor I : Dr. Ing. Rangga Galura Gumelar, M.Si. dan Advisor II : Iman Mukhroman, S.Sos, M.Si The problems in this study include public transportation to Tanjung Lesung Resort, a promotion that does not provide good benefits for Tanjung Lesung Resort because it only uses Facebook and the Website. The Enchanting Tanjung Lesung 2017 Marketing Festival in attracting tourists by using advertisements, sales promotions, public relations and personal selling. The research method used is descriptive qualitative. Advertising, sales promotion, public relations, and personal selling in the Enchantment Festival of Tanjung Lesung 2017 can attract tourists with the X-Triathlon competition which is an attraction in the event. The use of Tanjung Lesung Resort as the venue for the Festival's charm of Tanjung Lesung 2017 has a good influence on the resort itself. Some challenges that can still be held and do not significantly affect the attractiveness of the Enchanting Tanjung Lesung Festival 2017 event the following year. Keywords : Marketing Communication. X-Triathlon Race. Festival Pesona Tanjung Lesung 2017
Subjects: Communication > Communication (General)
Divisions: 06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > 70201-Program Studi Ilmu Komunikasi
Depositing User: Admin Eprints Untirta
Date Deposited: 06 May 2019 05:08
Last Modified: 06 May 2019 05:08
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/1327

Actions (login required)

View Item View Item