Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

IDENTIFIKASI PENYEBAB POTENSIAL STOPLINE PADA ELECTROLYTIC TINNING LINE MENGGUNAKAN METODE MULTI ATTRIBUTE FAILURE MODE ANALYSIS

ANNISA, ROSSI (2016) IDENTIFIKASI PENYEBAB POTENSIAL STOPLINE PADA ELECTROLYTIC TINNING LINE MENGGUNAKAN METODE MULTI ATTRIBUTE FAILURE MODE ANALYSIS. S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
Identifikasi Penyebab Stopline Potensial Pada Electrolytic Tinning Line Menggunakan Metode Multi Attribute Failure Mode Analysis (2).pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Multi Attribute Failure Mode Analysis (MAFMA) is a method to cover FMEA. In identifying the most significant cause of failure to be controlled, FMEA condisiders three criterias, there are severity, occurrence, and detectability. Whereas MAFMA not only considers about these criterias, but also considers about expected cost criteria. PT XYZ often suffers stopline in its production process in producing tin plate type coil in Electrolytic Tinning Line (ETL) machine which is used nonstop. The purpose of this research is identifying cause of stopline and determining the most potential cause of stopline. Severity, occurrence, detectability, and expected cost are as criteria level in hierarchy structure, whereas the failure causes are as alternative level. Weighting pairwise comparison of criteria and alternative based on expected cost criteria uses fuzzy AHP approach. Case study at PT XYZ shows the causes of stopline in producing tin plate type coil are damaged bearing, broken shaft, not fitted construction, damaged rubber lining in sidewall, there are tin particles in roll, torn roll, groove roll, and bubble roll. As for the most potential cause of stopline in producing tin plate type coil based on severity, occurrence, detectability, and expected cost criteria is damaged bearing in total weight 0,172.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorEkawati, RatnaUNSPECIFIED
Thesis advisorWahyuni, NuraidaUNSPECIFIED
Additional Information: Multi Attribute Failure Mode Analysis (MAFMA) merupakan metode yang digunakan untuk mengatasi kelemahan yang terdapat pada FMEA. Dalam mencari penyebab kegagalan yang paling signifikan untuk dikontrol, FMEA hanya mempertimbangkan tiga kriteria saja yaitu severity, occurence, dan detectability. Sedangkan pada MAFMA, selain mempertimbangkan ketiga kriteria tersebut, juga mempertimbangkan aspek ekonomi. PT XYZ sering mengalami stopline pada proses produksi tin plate jenis coil pada mesin Electrolytic Tinning Line (ETL) yang digunakan secara nonstop. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi penyebab stopline dan menentukan penyebab stopline yang paling potensial. Atribut severity, occurrence, detectability, dan expected cost dimasukkan sebagai level kriteria dalam struktur hirarki, sedangkan penyebab stopline dimasukkan sebagai level alternatif. Dalam pembobotan perbandingan berpasangan antar kriteria dan antar alternatif untuk kriteria prakiraan biaya menggunakan pendekatan fuzzy AHP. Studi kasus di PT XYZ menunjukkan bahwa penyebab stopline pada proses produksi tin plate jenis coil antara lain bearing rusak, shaft patah, konstruksi tidak sesuai, rubber lining di sidewall rusak, roll terdapat banyak butiran timah, roll sobek, roll groove, dan roll bubble. Adapun penyebab stopline yang paling potensial pada proses produksi tin plate jenis coil berdasarkan kriteria severity, occurrence, detectability, dan expected cost adalah bearing rusak dengan bobot total sebesar 0,172.
Uncontrolled Keywords: AHP, FMEA, Fuzzy AHP, MAFMA AHP, FMEA, Fuzzy AHP, MAFMA
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: 03-Fakultas Teknik
03-Fakultas Teknik > 26201-Jurusan Teknik Industri
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 14 Apr 2022 11:23
Last Modified: 14 Apr 2022 11:23
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/12734

Actions (login required)

View Item View Item