Kurniawan, Sakti (2014) PENGARUH BASISITAS DAN BATU BARA TERHADAP PEROLEHAN Fe HASIL PELEBURAN BESI SPONS BIJIH BESI KABUPATEN MERANGIN JAMBI. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.
Text
PENGARUH BASITAS DAN BATU BARA TERHADAP PEROLEHAN Fe HASIL PELEBURAN BESI SPONS BIJIH BESI KAB.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Kabupaten Merangin Provinsi Jambi merupakan salah satu daerah berpotensi sumber daya bijih besi yang bisa dijadikan bahan baku utama pembuatan besi baja di Indonesia. Untuk meningkatkan nilai tambah bijih besi tersebut maka direduksi terlebih dahulu yang menghasilkan besi spons kemudian dilebur ke dalam EAF menghasilkan pig iron. Masalah utama pada proses peleburan besi spons adalah basisitas yang mempengaruhi yield (perolehan) pig iron, sehingga dalam penelitian ini digunakan variasi basisitas dan penambahan batu bara. Proses peleburan untuk menghasilkan pig iron dilakukan dengan cara mencampurkan besi spons, batu kapur dan batu bara dengan variasi tertentu. Setelah itu, dilakukan peleburan menggunakan EAF pada temperatur 1800 C, lalu dilakukan pengujian terhadap pig iron yang dihasilkan untuk mengetahui persen perolehan Fe dengan menggunakan analisa teknik SEM-EDS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persen perolehan Fe tertinggi adalah 99,06% pada basisitas 0,36 dengan penambahan batu bara 1,6 %.
Item Type: | Thesis (S1) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Uncontrolled Keywords: | bijih besi, besi spons, pig iron, basisitas, batu bara | |||||||||
Subjects: | T Technology > T Technology (General) T Technology > TS Manufactures |
|||||||||
Divisions: | 03-Fakultas Teknik 03-Fakultas Teknik > 27201-Jurusan Teknik Metalurgi |
|||||||||
Depositing User: | Perpustakaan Pusat | |||||||||
Date Deposited: | 14 Apr 2022 10:20 | |||||||||
Last Modified: | 14 Apr 2022 10:20 | |||||||||
URI: | http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/12698 |
Actions (login required)
View Item |