Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PERANCANGAN ULANG TATA LETAK GUDANG PRODUK SETENGAH JADI DI PT. XYZ DENGAN METODE SHARED STORAGE

Setiawan, Agus (2013) PERANCANGAN ULANG TATA LETAK GUDANG PRODUK SETENGAH JADI DI PT. XYZ DENGAN METODE SHARED STORAGE. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text
PERANCANGAN ULANG TATA LETAK GUDANG.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

PT. XYZ merupakan perusahaan penghasil cup in sole yang memproduksi beberapa jenis produk antara lain Cheetah, Fly Power, Osha, dan Unicorn serta memiliki gudang produk setengah jadi seluas 32,8875 m2 . Terkait produk setengah jadi yang akan mengalami proses produksi kembali, umumnya harus disimpan untuk sementara waktu. Tempat penyimpanan tersebut harus di rancang secara efektif dan efisien agar memperpendek jarak tempuh material handling. Awalnya, produk setengah jadi diletakkan secara tidak beraturan sehingga menjadi masalah bagi operator material handling saat mencari produk yang dibutuhkan. Hal tersebut mengakibatkan semakin panjangnya jarak tempuh dan ongkos yang digunakan untuk material handling. Dibutuhkan rancangan tata letak dan sistem peletakan pada gudang produk setengah jadi, rancangan tersebut berupa tata letak penyimpanan dan sistem peletakan produk setengah jadi Perbaikan tata letak gudang produk setengah jadi dilakukan dengan menggunakan metode shared storage untuk meminimasi ongkos material handling. Dari hasil penelitian didapatkan jarak tempuh untuk material handling dengan bentuk tata letak awal yaitu sebesar 5737,61 m dan ongkos sebesar Rp 5.400.000,00. Sedangkan jarak tempuh material handling dengan bentuk tata letak usulan sebesar 4096,55 m dan ongkos sebesar Rp 3.855.502,08. Dengan ini dihasilkan penurunan jarak sebesar 1641,06 m dan ongkos material handling Rp. 1.544.497,92.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorFebianti, Evi197905022003122001
Thesis advisorHerlina, Lely197710092005012001
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Gudang, Material Handling, Ongkos , Produk Setengah Jadi , Shared Storage.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: 03-Fakultas Teknik > 26201-Jurusan Teknik Industri
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 21 Apr 2022 14:41
Last Modified: 22 Aug 2022 09:07
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/12629

Actions (login required)

View Item View Item