Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STRUCTURED NUMBERED HEADS (SNH) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Cikeusal

HARYATI, DESI (2014) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STRUCTURED NUMBERED HEADS (SNH) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Cikeusal. S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STRUCTURED NUMBERED HEADS (SNH) UNTUK MENINGKATKAN H.PDF - Published Version
Restricted to Registered users only until 2014.

Download (6MB)

Abstract

This research was motivated by the problem of low student learning outcomes in social science subject and the lack of student involvement in the learning precess. This is because the use of learning methods used is monotonous leacture by teacher. Therefore, to solve these problems researchers using cooperative learning model type Structured Numbered Heads (SNH). The subject in this research is 34 student of class IV SD N 1 Cikeusal. This research aims to improve the activity and student learning outcomes in social science subject. Method of this research using Class Action Research (CAR) of Kemmis & Taggart model. This research was conducted for 2 cycle, which each cycle is consist of 2 meets. The instrument used are test, observations and field notes. The results of this research are learning outcomes and activities of student in social scince subject learning have increased. In the pre-cycle mastery learning student only 41%. Then in the first cycle mastery learning of the student increased to 68% and the average percentage of student activity at the end cycle one is 67%. But on this first cycle hasn’t reached 75% of success indicators research. In the second cycle mastery learning of the student activity of the students increased again to 86% and activity of the student at the end of second also increased to 93%. This research concluded that learning by using cooperative learning model type Structured Numbered Heads (SNH) to improve learning outcome and activity of the student.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorHosman, M19551118198203102
Thesis advisorHendracipta, Nana197901092005011002
Additional Information: Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya masalah yaitu rendahnya hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS dan keterlibatan siswa yang kurang pada proses pembelajaran. Hal ini disebabkan karena penggunaan metode pembelajaran monoton yang digunakan yaitu menggunakan metode ceramah oleh guru. Oleh karena itu, untuk memecahkan permasalahan tersebut peneliti menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Structured Numbered Heads (SNH). Subyek dalam penelitian ini adalah 34 siswa kelas IV SD Negeri 1 Cikeusal. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS. Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan menggunakan model penelitian dari Kemmis & Mc. Taggart. Penelitian ini dilaksanakan selama 2 siklus, setiap siklus terdiri dari 2 kali pertemuan. Instrument yang digunakan, yaitu tes hasil belajar, observasi dan catatan lapangan. Adapun hasil dari penelitian ini, yaitu hasil belajar dan aktivitas belajar siswa pada pelajaran IPS mengalami peningkatan. Pada pra siklus ketuntasan belajar siswa hanya 41%. Kemudian pada siklus I ketuntasan belajar siswa meningkat menjadi 68% dan presentase rata-rata aktivitas siswa pada akhir siklus I adalah 67%. Akan tetapi pada siklus I ini belum mencapai indikator keberhasilan penelitian ini adalah 75%. Pada siklus II ketuntasan belajar siswa mengalami peningkatan lagi menjadi 86% dan aktivitas siswa pada akhir siklus II pun mengalami peningkatan lagi menjadi 93%. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Structured Numbered Heads (SNH) dapat meningkatkan hasil belajar siswa dan aktivita belajar siswa
Uncontrolled Keywords: Keywords: cooperative learning model type Structured Numbered Heads (SNH), Learning outcomes Kata Kunci: Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Structured Numbered Heads (SNH), Hasil belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: 02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
02-Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > 86206-Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 13 Apr 2022 15:40
Last Modified: 13 Apr 2022 15:40
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/12596

Actions (login required)

View Item View Item