Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH STRESS KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. PAMENGKANG JAGAT ABADI ANAK CABANG SERANG BANTEN

SEPTIANI, IRMA (2015) PENGARUH STRESS KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. PAMENGKANG JAGAT ABADI ANAK CABANG SERANG BANTEN. S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text
pengaruh stress kerja dan kompensasi terhadap kinerja karyawan pada PT Pamengkang jagat abadi anak cabang serang - PDF.PDF - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Irma Septiani, 5551103197. Thesis research was conducted in 2015 with the title "Work Stress Influence and Compensation on Employee Performance At PT. Pamengkang Jagat Abadi Anak Cabang Serang Banten". PT. Pamengkang Jagat Abadi Anak Cabang Serang is a limited liability company engaged in the field of maintenance (maintenance) and handling problems (trouble shoot) cellular telecommunications tower. PT. Pamengkang Jagat Abadi Anak Cabang Serang currently handles almost all operators of existing telecommunication company in Banten province to take care of maintenance and handling problems in the cellular telecommunications tower. The method used is quantitative method. The design used in this study consisted of descriptive and causal designs. Data collection techniques performed by distributing a questionnaire with a total sample of 49 respondents. Processing of research data conducted by using statistical tools that SPSS version 17. Based on the results of data processing, it is known that the Pearson Product Moment correlation value of 0.099a which means that the job stress and job satisfaction simultaneously have a very weak connection to employee performance. While the R-square value of 0.110 was obtained that shows the percentage of the amount of the effect of work stress on employee performance and compensation of 11%. While the F test results, it is known that the value of F count> F table (5.229> 3.07), it can be concluded that there is a positive and significant effect of the stress of work and compensation simultaneously on the performance of employees at PT. Pamengkang Jagat Abadi Anak Cabang Serang

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorPrahiawan, Wawan196508132001112001
Thesis advisorKhaerunnisa, Enis198102152007012001
Additional Information: Irma Septiani, 5551103197. Penelitian skripsi ini dilaksanakan pada tahun 2015 dengan Judul “Pengaruh Stress Kerja dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Pamengkang Jagat Abadi Anak Cabang Serang Banten”. PT. Pamengkang Jagat Abadi Anak Cabang Serang merupakan perseroan terbatas yang bergerak dalam bidang perawatan (maintenance) dan penanganan masalah (trouble shoot) tower telekomunikasi telepon seluler. PT. Pamengkang Jagat Abadi Anak Cabang Serang saat ini menangani hampir seluruh operator perusahaan telekomunikasi yang ada di Provinsi Banten untuk mengurus perawatan dan penanganan masalah pada tower telekomunikasi seluler. Metode penelitian yang digunakan ialah metode kuantitatif. Desain yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari desain deskriptif dan desain kausal. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner dengan jumlah sampel sebanyak 49 responden. Pengolahan data penelitian dilakukan dengan menggunakan alat bantu statistik yakni SPSS Versi 17. Berdasarkan hasil pengolahan data, diketahui bahwa nilai korelasi pearson product moment sebesar 0.099a yang berarti bahwa stress kerja dan kepuasan kerja secara bersama-sama memiliki hubungan yang sangat lemah terhadap kinerja karyawan. Sedangkan pada nilai R square diperoleh 0.110 yang menunjukkan prosentase besaran pengaruh dari stress kerja dan kompensasi terhadap kinerja karyawan sebesar 11%. Sedangkan hasil Uji F, diketahui bahwa nilai dari Fhitung > Ftabel (5,229 > 3,07), maka dapat disimpulkan terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari stress kerja dan kompensasi secara simultan terhadap kinerja karyawan pada PT. Pamengkang Jagat Abadi Anak Cabang Serang Banten.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: 05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis
05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 61201-Program Sarjana Manajemen
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 21 Apr 2022 12:56
Last Modified: 25 May 2022 09:35
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/12208

Actions (login required)

View Item View Item