Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH STOCK SPLIT TERHADAP ABNORMAL RETURN (Studi Kasus Pada Perusahaan Terdaftar Di BEI yang Melakukan Pemecahan Saham (Stock Split) Tahun 2013)

Eltri, Eltri (2015) PENGARUH STOCK SPLIT TERHADAP ABNORMAL RETURN (Studi Kasus Pada Perusahaan Terdaftar Di BEI yang Melakukan Pemecahan Saham (Stock Split) Tahun 2013). S1 thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text
PENGARUH STOCK SPLIT TERHADAP ABNORMAL RETURN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Annisanti Puteri Eltri, NIM 110949, the title of Script “Analysis of Abnormal Return Before and After Announcement Shares Stock Split” (The case study on BEI which did the Stock Exchange or stock split in 2013), under the guidance Dr. Wawan Ichwanudin, SE., M.Si, and Intan Purbasari SE, M.S.M. Department of Management, Faculty of Economics, University of Sultan Ageng Tirtayasa 2015. The purpose of study to determine whether or not there are differences in the performances of stocks proxied by abnormal return before and after the stock splits. This study uses event study, conducted observations for five days before and five days after the announcement. Population and sample: companies in IDX stock split in 2013, as many as seven companies. Data collection techniques: methods of library research and documentation (yahoo.finance.com, sahamok.com and IDX). Hypothesis is done by using different test paired sample t-test, because the abnormal return has data were normally distributed. Results of the study: there is significant difference in abnormal returns before and after the announcement of the stock split can be seen from the values obtained sig 0,00 < 0,05.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorIchwanudin, Wawan197510232005011003
UNSPECIFIEDPurbasari, Intan198105152008122001
Additional Information: Annisanti Puteri Eltri, NIM 110949, Skripsi “Pengaruh Stock Split terhadap Abnormal Return” (Studi kasus pada perusahaan terdaftar di BEI yang melakukan stock split pada tahun 2013), dibawah bimbingan Dr. Wawan Ichwanudin,SE., M.Si, dan Intan Purbasari SE, M.S.M, Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa 2015. Tujuan penelitian untu mengetahui ada atau tidak ada perbedaan kinerja saham yang diproksikan oleh perhitungan abnormal return saham sebelum dan sesudah stock split. Penelitian ini menggunakan event study, dilakukan selama lima hari sebelum dan lima hari sesudah pengumuman. Populasi dan sampel penelitian: perusahaan di BEI yang melakukan stock split pada tahun 2013 sebanyak tujuh perusahaan. Teknik pengumpulan data: metode studi pustaka dan dokumentasi (yahoo.finance.com, sahamok.com, dan IDX). Hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji beda paired sample t-test, karena abnormal return memiliki data yang berdistribusi normal. Hasil penelitian: terdapat perbedaan abnormal return yang signifikan sebelum dan sesudah pengumuman stock split dapat dilihat dari nilai sig yang diperoleh 0,00 < 0,05.
Uncontrolled Keywords: Stock split, abnormal return
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: 05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis
05-Fakultas Ekonomi dan Bisnis > 61201-Program Sarjana Manajemen
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 21 Apr 2022 12:45
Last Modified: 24 May 2022 09:22
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/12195

Actions (login required)

View Item View Item