Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

APLIKASI COMPUTER VISION PADA ROBOT PEMADAM API DENGAN RASPBERRY PI 2 DAN ARDUINO MEGA 2560

Basuki, Muhammad Arvin (2016) APLIKASI COMPUTER VISION PADA ROBOT PEMADAM API DENGAN RASPBERRY PI 2 DAN ARDUINO MEGA 2560. S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
APLIKASI COMPUTER VISION PADA ROBOT PEMADAM API DENGAN RASPBERRY PI 2 DAN ARDUINO MEGA 2560 FULL.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB)

Abstract

Kontes Robot Pemadam Api Indonesia is a national robotics contest that consists of two divisions (legged division and wheeled division). Problem often encountered robot team at the University of Sultan Ageng Tirtayasa on fire eextinguisher robotic is at sensor system. The flame sensor (UV TRON) or photodiode to detect the fire. Those sensors still has its disadvantages such as less respons, less accurate, and easily damaged. This research, an advanced research used a webcam as the sensor image capture, Raspberry Pi 2 (mini computer) and OpenCV is used as the image processing so that the robot can distinguish objects in the form of fire based on the difference value of room’s color and added Arduino Mega 2560 (serial with a mini computer ), C, Arduino Software, motor drivers (L298N and Dual H-Bridge Mosfet) and fan for actuators. The result shown a system can detect, identify the fire, and extinguished the fire with a fan at the optimum detection distance of 15 cm, in the normal mode without overclocking powerbank 1A output system can process images as 6,33 fps and response 2,11 s, while the charger output 2,1 A, the system can process as many pictures as 6.88 fps and response 1,93 s.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorPramudyo, Anggoro Suryo198403042009121010
Thesis advisorAribowo, Didik198202152008121003
Additional Information: Kontes Robot Pemadam Api Indonesia merupakan perlombaan robotika tingkat nasional yang terdiri dari dua divisi yaitu berkaki dan beroda. Pada robot pemadam api masalah yang masih sering dihadapi tim robot Universitas Sultan Ageng Tirtayasa adalah penggunaan sensor. Sensor-sensor yang digunakan yaitu flame sensor (UV TRON) atau photodioda untuk mendeteksi api. Sensor-sensor tersebut masih memiliki kelemahan yaitu kurang responsif, kurang akurat, dan mudah rusak sehingga dibutuhkan sebuah sistem yang dapat memperbaiki kelemahan tersebut. Pada penelitian ini, merupakan penelitian lanjutan menggunakan webcam sebagai sensor penangkap gambar, Raspberry Pi 2 (komputer mini) dan OpenCV digunakan sebagai pengolah citra agar robot dapat membedakan objek berupa api berdasarkan perbedaan nilai ruang warna serta ditambahkan Arduino Mega 2560 (diserialkan dengan mini komputer), C, Arduino Software, driver motor (L298N dan Dual H-Bridge Mosfet) dan kipas untuk aktuatornya. Sistem yang dibangun dapat mendeteksi, mengenali objek api secara realtime dan dipadamkan dengan kipas pada jarak optimal pendeteksian sejauh 15 cm, pada mode normal tanpa overclock dengan powerbank output 1A sistem dapat memroses gambar sebanyak 6,33 fps dan respon 2,11 s, sedangkan dengan charger output 2,1 A, sistem dapat memproses gambar sebanyak 6,88 fps dan respon 1,93 s
Uncontrolled Keywords: Extinguisher Fire Robotic, Raspberry Pi 2, ArduinoMega 2560, Driver Motor, OpenCV Robot Pemadam Api, Raspberry Pi 2, Arduino Mega 2560, Driver Motor, OpenCV
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: 03-Fakultas Teknik
03-Fakultas Teknik > 20201-Jurusan Teknik Elektro
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 11 Apr 2022 21:22
Last Modified: 11 Apr 2022 21:22
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/12062

Actions (login required)

View Item View Item