Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA SMP

MUKAROMAH, MUKAROMAH (2015) PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA DAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA SMP. Master thesis, UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA.

[img] Text
PENGARUH PENDEKATAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN MATEMATIKA REALISTIK INDONESIA DAN KEMAMPUAN BERPIKIR.PDF - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (7MB)

Abstract

This research aims to determine the effect of realistic mathematic approach and critical thinking skills to problem solving of mathematic for students in grade VIII SMPN 3 Cimanuk, Pandeglang.This research uses experimental methods of data analysis result uses SPSS17.0 for window. This research was implemented at SMPN 3 Cimanuk,Pandeglang from November until December 2014. This research has three variables , there are learning approach ( x₁) , thinking skills ( x₂), and problem solving (y) . the result obtained by the differences study PMRI and the conventional study ( x1= 6,354 ; x2 = 4,370 and the count sig 0,114.2 ) The differences in the ability to think critically of the class tested with ANAVA , two lanes on the calculation experiment class ( x= 70,100 and the control class (x=42,300 and count sig = 0,326 > 0,05 ;3 ) the different average value of problem solving of mathematics in experiment class high thinking skill x=7,800 more high than control class thinking high skills is 6,400 and the sig count value 0,279 more big than table sig 0,05 so that H0 rejected and be H a be accepted.4)The differences of the average value of problem solving of mathematics in experiment thinking skills is low x=4,900 more high than class control thinking skill low that is x=2,300 and sig count value 0,464 more big than sig table 0,05 so that H o rejected and Ha be accepted. 5) the effect of interaction of mathematic problem solving on approach to learning and critical thinking skills,this is shown by calculation models Tu.key , realistic mathematic learning for students with high critical thinking have X different X 1,400 compared with PMRI learning critical thinking low and have X different 5,500 compared with conventional critical learning thinking low , so that the learning approach and critical thinking skills are very influential on problem solving.

Item Type: Thesis (Master)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorRusdi Syarif, Chussaery195212122003121001
Thesis advisorYuhana, Yuyu196508141991031004
Additional Information: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui. Pengaruh Pendekatan Pembelajaran Matematika dan kemampuan berpikir kritis Terhadap Pemecahan Masalah Matematika siswa di kelas VIII SMP N 3 Cimanuk, Pandeglang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian eksperimen hasil analis data menggunakan SPSS17.0 for window.penelitian ini telah dilaksanakanpada bulan November s.d Desember 2014.Penelitian ini memiliki 3 variabel, yaitu pendekatan pembelajaran,(x1), berpikir kritis (x2), dan pemecahan masalah(y).Hasil penelitian diperoleh yaitu 1) terdapat perbedaan pembelajaran PMRI dan pembelajaran konvenvsional ( =6,354 =4,370 dan sig hitung 0,114 .2) perbedaan kemampuan berpikir kritis terhadap peserta didik dilakukan dengan uji ANAVA dua jalur hasil perhitungan kritis tinggi( = 70,100 dan kritis rendah ( =42,30 dan sig hitung = 0,326.> 0,05;3)Pengaruh interaksi pemecahan masalah matematika terhadap pendekatan pembelajaran dan kemampuan berpikir kritis, mempunyai nilai P- Value0,00 < α,sehingga ada interaksi antara pendekatan pembelajaran dan kemampuan berpikir kritis peserta didik 4) perbedaan nilai rata-rata pemecahan masalah matematika pada kelas eksperimen berpikir kritis tinggi = 7,800 lebih tinggi dari kelas kontrol berpikir kritis tinggi yaitu = 6,400, dan nilai sig hitung 0,279 lebih besar dari sig tabel 0,05, sehingga Hₒ ditolak,dan Hₐ diterima.5) perbedaan nilai rata-rata pemecahan masalah matematika pada kelas eksperimen berpikir kritis rendah =4,900 lebih tinggi dari kelas kontrol berpikir kritis rendah yaitu = 2,300, dan nilai Uji lanjut Tukey menunjukkan Pembelajaran Matematika Realistik mempunyai beda 2,900 dibanding dengan Pembelajaran konvensional berpikir kritis tinggi,dan Pembelajaran Matematika Realistik bagi peserta didik berpikir kritis tinggi mempunyai beda 1,400 dibandingkan dengan pembelajaran PMRI kritis rendah, serta Pembelajaran Matematika Realistik bagi peserta didik berpikir kritis tinggi mempunyai beda 5,500 jika dibandingkan dengan pembelajaran konvensional kritis rendah.Sehingga Pendekatan pembelajaran,dan kemampuan berpikir kritis sangat berpengaruh terhadap pemecahan masalah matematika.
Uncontrolled Keywords: Learning approach , thinking critical ability , and problem solving ability,Pendekatan pembelajaran,Kemampuan berpikir kritis,dan kemampuan pemecahan masalah
Subjects: L Education > L Education (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: 08-Pascasarjana
08-Pascasarjana > Magister Teknologi Pembelajaran
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 21 Apr 2022 12:27
Last Modified: 22 Apr 2022 21:48
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/11993

Actions (login required)

View Item View Item