Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

EFEKTIVITAS PENERAPAN SISTEM KOMPUTERISASI TENAGA KERJA LUAR NEGERI DI BADAN NASIONAL PENEMPATAN DAN PERLINDUNGAN TENAGA KERJA INDONESIA (Studi pada BP3TKI, PPTKIS dan Dinas Ketenagakerjaan di Provinsi Banten)

Azzahrah, Nisyyah (2014) EFEKTIVITAS PENERAPAN SISTEM KOMPUTERISASI TENAGA KERJA LUAR NEGERI DI BADAN NASIONAL PENEMPATAN DAN PERLINDUNGAN TENAGA KERJA INDONESIA (Studi pada BP3TKI, PPTKIS dan Dinas Ketenagakerjaan di Provinsi Banten). S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
EFEKTIVITAS PENERAPAN SISTEM KOMPUTERISASI TENAGA KERJA LUAR NEGERI DI BADAN NASIONAL PENEMPAT.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only until 2014.

Download (5MB)

Abstract

Sistem Komputerisasi Tenaga kerja Luar Negeri (SISKOTKLN) is an online system for placement TKI (Indonesian Overseas Workers) administration service and issuance of overseas workers card which involved all relevant stakeholders. This study aims to determine the extent of the effectiveness of application SISKOTKLN at the National Board Placement and Protection of Indonesian Overseas Workers (Study at BP3TKI, PPTKIS and Employment Department in Province level Banten). The researcher used the theory of DeLone and McLean (2003:9) i.e. six indicator that suggests the effectiveness or success of information systems. The researcher used descriptive quantitative method. The number of population in this study were 34 people. The researcher used sampling saturation technique. The data analysis technique in this study used one sample t-test by the right side test. The calculations showed t-count is greater than t-table (12.01> 1.692), it could be concluded Ho was rejected and Ha was accepted. Based on the scores obtained from the results of the study, indicated that the level of effectiveness of application SISKOTKLN reached 79%, showed that has been effective. The researcher suggests that system should be developed anymore to increase the quality of the system, besides, it necessary to conserve and rechecked toward the system, increasing toward completed and accuration of information, adding human resources and improved system integration. Keywords: Effectiveness, SISKOTKLN, TKI

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorFuad, Anis198009082006041002
Thesis advisorHandayani,, Riny197601062006042007
Additional Information: Sistem Komputerisasi Tenaga kerja Luar Negeri (SISKOTKLN) adalah sistem online pelayanan administrasi penempatan TKI (Tenaga Kerja Indonesia) dan Penerbitan Kartu Tenaga Kerja Luar Negeri yang melibatkan seluruh stakeholder terkait. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar tingkat efektivitas penerapan SISKOTKLN di Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (Studi pada BP3TKI, PPTKIS dan Dinas Ketenagakerjaan di Provinsi Banten). Teori yang digunakan adalah teori dari DeLone dan McLean (2003:9) yang mengemukakan enam indikator efektivitas atau kesuksesan sistem informasi. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif. Jumlah populasi penelitian ini adalah 34 orang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik sampling jenuh. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji hipotesis t-test satu sampel dengan uji pihak kanan. Hasil perhitungan menunjukkan t-hitung lebih besar dari t-tabel (12,01 > 1,692) artinya Ha diterima dan Ho ditolak. Berdasarkan skor yang didapat dari hasil penelitian, menunjukkan bahwa tingkat efektivitas penerapan SISKOTKLN mencapai 79%, artinya sudah efektif. Saran dari peneliti adalah sistem lebih dikembangkan lagi untuk meningkatkan kualitas sistem, selain itu, dibutuhkan pemeliharaan dan pengecekan sistem, peningkatan kelengkapan dan keakuratan informasi, penambahan sumber daya manusia dan peningkatan integrasi sistem.
Uncontrolled Keywords: Keywords: Effectiveness, SISKOTKLN, TKI Kata kunci : Efektivitas, SISKOTKLN, TKI
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: 06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > 63201-Program Studi Administrasi Publik
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 07 Apr 2022 11:34
Last Modified: 07 Apr 2022 11:34
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/11712

Actions (login required)

View Item View Item