Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN POWER POINT DAN KREATIVITAS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS I SD NEGERI SUKAMAJU 04 KEC. JONGGOL KAB. BOGOR TAHUN PELAJARAN 2014-2015

Junah, Junah (2015) PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN POWER POINT DAN KREATIVITAS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS I SD NEGERI SUKAMAJU 04 KEC. JONGGOL KAB. BOGOR TAHUN PELAJARAN 2014-2015. Master thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN POWER POINT DAN KREATIVITAS TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS I .pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (7MB)

Abstract

The research purposes are to find difference of learning achievement between using power point and using images as media. The difference of learning achievement between students who have high creativity and low creativity. Interaction between using power point as media and creativity to low achievement. The difference of learning achievement between using power point which high creativity and images which high-low creativity. The difference of learning achievement between using power point that low creativity and using images that low creativity. The research method used experimental method. The research is implemented in SDN Sukamaju 04 with 99 students as samples. The research results showed that there are the effects of learning achievement between using power point and images as media. There is significant difference between the learning achievement of students who have high creativity and low creativity . There is significant interaction effect between using power point and creativity to learning achievement . There is significant difference in the learning achievement between students, who have high creativity, use power point and students, who have high creativity, use images as media. There is significant difference between students, who have low creativity, use power point and students, who have low creativity, use images as media.

Item Type: Thesis (Master)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
Thesis advisorHidayat, Sholeh195805091984031001
Thesis advisorSutomo, Hadi10315044501
Additional Information: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: Perbedaan prestasi belajar antara penggunaan media power point dengan penggunaan media gambar; Perbedaan prestasi belajar antara siswa yang kreativitas tinggi dengan siswa yang kreativitas rendah; Interaksi antara penggunaan media power point dan kreativitas terhadap prestasi belajar rendah; Perbedaan prestasi belajar antara penggunaan media power point yang kreativitas tinggi yang menggunakan media gambar yang kreativitas tinggi rendah; Perbedaan prestasi belajar antara penggunaan media power point yang kreativitas rendah dengan yang menggunakan media gambar yang kreativitas rendah Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen. Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri Sukamaju 04 dengan jumlah sampel 99. Hasil penelitian menunjukkan: Terdapat perbedaan yang signifikan antara prestasi belajar yang menggunakan media power point dengan media gambar; Terdapat perbedaan yang signifikan prestasi belajar antara siswa yang memiliki kreativitas tinggi dengan kreativitas rendah; Terdapat pengaruh interaksi yang signifikan antara penggunaan media power point dan kreativitas terhadap prestasi belajar; Terdapat perbedaan yang signifikan prestasi belajar antara siswa yang memiliki kreativitas tinggi yang menggunakan media power point dengan siswa yang memiliki kreativitas tinggi yang menggunakan media gambar; Terdapat perbedaan yang signifikan antara siswa yang memiliki kreativitas rendah yang menggunakan media power point dengan siswa yang memiliki kreativitas rendah yang menggunakan media gambar.
Uncontrolled Keywords: learning media, power point, images, creativity, learning achievement Media Pembelajaran, Power Point, Media Gambar, Kreativitas, Prestasi Belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: 08-Pascasarjana
08-Pascasarjana > Magister Teknologi Pembelajaran
Depositing User: Perpustakaan Pusat
Date Deposited: 02 Apr 2022 14:41
Last Modified: 02 Apr 2022 14:41
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/11410

Actions (login required)

View Item View Item