Muhaemin, Mamin (2015) MENINGKATKAN MEMBACA PEMAHAMAN DAN MINAT BACA CERPEN DALAM IMPLEMENTASI KEMAMPUAN INTERPERSONAL SISWA KELAS VI SD NEGERI SAKETI 1 TAHUN PELAJARAN 2014/2015. Master thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.
Text
Meningkatkan Membaca Pemahaman dan Minat Baca Cerpen Dalam Implementasi Kemampuan Interpersonal 3.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (3MB) |
Abstract
The purpose of this study was to determine: the process of implementation interpersonal skills students read through reading short stories in improving reading comprehension; student activity in implementing interpersonal skills interest in reading literature through reading short stories; implementation interpersonal skills interest in reading literature through reading stories can improve students' reading comprehension class VI SDN Saketi 1 academic year 2014/2015. This research method using classroom action research with research subjects are students of class VI. The results showed: the application of interpersonal skills interest in literature can increase students' interest in reading; application of interpersonal interest in reading literature can improve students' reading comprehension characterized by: (a) an increase in the number of students who can find the main idea sentence, paragraph, or discourse on each cycle , (b) increase the number of students who are able to choose the important points readings of 15 in the first cycle to 20 in the second cycle and 29 students in the third cycle, (c) an increase in the number of students who are able to draw conclusions readings of 10 students in the first cycle to 19 students in the second cycle and 27 students in the third cycle, (d) increase in the number of students who are able to make a summary of the 14 students in the first cycle to 16 students in the second cycle and 21 students in the third cycle, (e) an increase in the number of students who are able to distinguish between fact and opinion of 10 students in the first cycle to 22 in the second cycle and 30 in the third cycle, and ( f ) an increase in the number of students who achieve mastery learning value that gets the value of ≥ 65 were 15 students in the first cycle to 28 in the second cycle and 33 students in the third cycle . The average value of each cycle is also increasing, which is 59,41 in the first cycle, 71,78 in the second cycle and 78,52 on the third cycle
Item Type: | Thesis (Master) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Additional Information: | Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: proses implementasi kemampuan interpersonal minat baca siswa melalui kegiatan membaca cerpen dalam meningkatkan membaca pemahaman; aktivitas siswa dalam mengimplementasikan kemampuan interpersonal minat baca sastra melalui kegiatan membaca cerpen; implementasi kemampuan interpersonal minat baca sastra melalui kegiatan membaca cerpen dapat meningkatkan membaca pemahaman siswa kelas VI SDN Saketi 1 tahun pelajaran 2014/2015. Metode penelitian ini menggunakan penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian adalah siswa kelas VI. Hasil penelitian menunjukkan: penerapan kemampuan interpersonal minat sastra dapat meningkatkan minat membaca siswa; penerapan kemampuan interpersonal minat baca sastra dapat meningkatkan membaca pemahaman siswa yang ditandai dengan: (a) peningkatan jumlah siswa yang dapat menemukan ide pokok kalimat, paragraf, atau wacana pada tiap siklusnya, (b) peningkatan jumlah siswa yang mampu memilih butir-butir penting bacaan dari 15 pada siklus I menjadi 20 pada siklus II dan 29 siswa pada siklus III, (c) peningkatan jumlah siswa yang mampu menarik kesimpulan bacaan dari 10 siswa pada siklus I menjadi 19 siswa pada siklus II dan 27 siswa pada siklus III, (d) peningkatan jumlah siswa yang mampu membuat rangkuman dari 14 siswa pada siklus I menjadi 16 siswa pada siklus II dan 21 siswa pada siklus III, (e) peningkatan jumlah siswa yang mampu membedakan fakta dan opini dari 10 siswa pada siklus I menjadi 22 pada siklus II dan 30 pada siklus III, dan (f) peningkatan jumlah siswa yang mencapai nilai ketuntasan belajar yaitu mendapat nilai ≥ 65 sebanyak 15 siswa pada siklus I menjadi 28 pada siklus II dan 33 siswa pada siklus III. Nilai rata- rata tiap-tiap siklusnya juga mengalami peningkatan, yaitu 59,41 pada siklus I, 71,78 pada siklus II dan 78,52 pada siklus III | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | interpersonal skills, reading interest short story, reading comprehension kemampuan interpersonal, minat baca, membaca pemahaman | |||||||||
Subjects: | L Education > L Education (General) P Language and Literature > P Philology. Linguistics |
|||||||||
Divisions: | 08-Pascasarjana 08-Pascasarjana > 88101-Magister Pendidikan Bahasa Indonesia |
|||||||||
Depositing User: | Perpustakaan Pusat | |||||||||
Date Deposited: | 01 Apr 2022 09:09 | |||||||||
Last Modified: | 01 Apr 2022 09:09 | |||||||||
URI: | http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/11335 |
Actions (login required)
View Item |