Search for collections on EPrints Repository UNTIRTA

Perancangan Antena Mikrostrip Patch Segi Empat Frekuensi 3,3 GHz Untuk Aplikasi WiMAX

Herudin, Herudin and Alimuddin, Alimuddin (2014) Perancangan Antena Mikrostrip Patch Segi Empat Frekuensi 3,3 GHz Untuk Aplikasi WiMAX. In: The 3rd National Conference on Industrial Electrical and Electronics Tema Peningktan Peran Riset Perguruan Tinggi Teknik Elektro Dalam Upaya Mewujudkan Ketahanan Energi dan Kawasan Industri Ramah Lingkungan, 28-29 October 2014, Department of Electrical Engineering Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.

[img] Text
UNTIRTA NCIEE Perancangan Antena 2014 Alimuddin.pdf - Published Version

Download (2MB)
[img] Text (Peer Review)
GABUNGAN NILAI PEER REVIEWER PROSIDING NCIEE ANTENA PROF SYAFRUDDIN PROF SYAMSIR.pdf

Download (147kB)

Abstract

Abstrak-Antenna memegang peranan yang penting dalam teknologi mobile wireless. Antenna tersebut berfungsi sebagai transmitter dan receiver. Salah satu jenis antenna yang banyak digunakan adalah antenna mikrostrip Antena mikrostrip memiliki beberapa keuntungan, di antaranya bentuk kompak, dimensi kecil, mudah untuk difabrikasi, mudah dikoneksikan dan diintegrasikan dengan divais elektronik lain. Pada penelitian ini dirancang suatu antena mikrostrip bentuk patch segiempat yang bekerja pada frekuensi 3,3 GHz untuk aplikasi WiMAX. Perancangan antena ini menggunakan software AWR Microwave Office 2009. Hasil simulasi diperoleh nilai return loss antena sebesar – 13,41 dB, Sedangkan untuk nilai VSWR nya sebesar 1,546 Kata kunci : Antena Mikrostrip, Return loss, VSWR, WiMAX

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Contributors:
ContributionContributorsNIP/NIM
AuthorAlimuddin, Alimuddin197204172008121004
Uncontrolled Keywords: Antena Mikrostrip, Return loss, VSWR, WiMAX
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: 03-Fakultas Teknik > 20201-Jurusan Teknik Elektro
Depositing User: Mr Alimuddin Alimuddin
Date Deposited: 30 Mar 2022 22:42
Last Modified: 07 Jul 2022 10:54
URI: http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/11041

Actions (login required)

View Item View Item