Yosephina, Yosephina (2016) TRENDING TOPIC TWITTER DALAM MENENTUKAN AGENDA PEMBERITAAN DI MEDIA KONVENSIONAL(Studi Kasus terhadap Pemberitaan di Kompas TV Periode Oktober-Desember 2015). S1 thesis, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.
Text
TRENDING TOPIC TWITTER DALAM MENENTUKAN AGENDA PEMBERITAAN.PDF - Published Version Restricted to Registered users only Download (4MB) |
Abstract
Twitter has become a new method of mass communication that has power to convey effective messages. People are partaking to influence the discourse and news agenda in mass media through Twitter. The aim of this research is to know how Kompas TV views on Twitter trending topic and to understand how Twitter trending topic decides the news agenda on Kompas TV. This research is based on Agenda-Setting Theory (McCombs & Shaw, 1972), which focuses on three concepts. They are media agenda, public agenda, and issue. This research was conducted qualitatively using descriptive method. Besides observing and document analyzing, the researcher collected the data by interviewing four people who work at Kompas TV news desk, as news gathering manager, multimedia, news researcher, and reporter. Kompas TV sees what’s happening on Twitter as something interesting and significant to be noticed. Besides useful and entertaining, issue salience is also an important criterion to decide the news agenda on Kompas TV, however it is better to emphasize the verification. As without any process of confirmation by editorial team in mass media, the issue on social media is not news. Discipline of verification is a must before publishing news and making it as news agenda on Kompas TV.
Item Type: | Thesis (S1) | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
|||||||||
Additional Information: | Twitter telah menjadi kekuatan baru dalam penyampai pesan yang efektif. Keberadaannya dimanfaatkan oleh media massa sebagai salah satu sumber informasi, khususnya untuk melihat trending topic. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pandangan Kompas TV terhadap trending topic Twitter serta memahami bagaimana trending topic Twitter menentukan agenda pemberitaan di Kompas TV. Teori yang digunakan adalah Teori Agenda Setting (McCombs & Shaw, 1972), dengan berfokus pada ketiga proposisinya, yakni agenda media, agenda publik, dan isu. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode dekriptif. Selain observasi dan studi dokumentasi, peneliti mengumpulkan data dengan melakukan wawancara terhadap empat orang informan, yang merupakan bagian dari redaksi Kompas TV. Mereka adalah manajer pemberitaan, multimedia, periset, serta reporter Kompas TV. Kompas TV memandang apa yang terjadi di Twitter sebagai sesuatu yang menarik dan penting untuk diperhatikan. Selain bermanfaat dan menghibur, menonjolnya suatu isu juga menjadi kriteria penting dalam penentuan agenda pemberitaan di Kompas TV. Namun, yang harus ditekankan di sini adalah soal verifikasi. Isu di media sosial belum bisa disebut berita selama tidak ada proses redaksional atau konfirmasi dari media massa. Disiplin verifikasi perlu dilakukan sebelum suatu berita akhirnya tayang dan dijadikan sebagai agenda pemberitaan di Kompas TV. | |||||||||
Uncontrolled Keywords: | agenda setting, social media, twitter, trending topic, news, kompas tv agenda setting, media sosial, twitter, trending topic, berita, kompas tv. | |||||||||
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) Communication > Communication (General) |
|||||||||
Divisions: | 06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 06-Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > 70201-Program Studi Ilmu Komunikasi |
|||||||||
Depositing User: | Perpustakaan Pusat | |||||||||
Date Deposited: | 28 Mar 2022 14:27 | |||||||||
Last Modified: | 28 Mar 2022 14:27 | |||||||||
URI: | http://eprints.untirta.ac.id/id/eprint/10835 |
Actions (login required)
View Item |